Selalu Mendukung, Baru Kali Ini Denny Siregar Kritik Keras Presiden Jokowi: Kasihan Orang-orang Kecil

Nhico
Nhico

Jumat, 16 Juli 2021 18:29

Denny Siregar - Joko Widodo
Denny Siregar - Joko Widodo

Pedoman Rakyat, Jakarta – Penerapan PPKM Darurat yang masih akan berlangsung hingga 20 Juli mendatang belakangan mendapat sorotan publik. Salah satunya datang penggiat media sosial Denny Siregar.

Denny Siregar secara terang-terangan mengkritik orang nomor satu di Indonesia itu.

Pernyataan yang disampaikan lewat akun Twitternya itu pun cukup mengejutkan. Mengingat selama ini Denny Siregar dikenal kerap mendukung sejumlah kebijakan yang dibuat Presiden Jokowi.

Lewat kicauannya, pengiat sosial media itu menyebut bahwa suatu ketika ia pernah diminta oleh Jokowi untuk memberikan kritiknya. Kritikan itu pun diwujudkan.

“Ini, pak. Kritikan saya terkeras sepanjang perjalanan bapak. Saya ingat bapak berkata dulu, lockdown itu hanya akan mematikan ekonomi rakyat kecil. Begitu juga PPKM Darurat pak, Gak jauh beda,” katanya.

Sebelum ini, Senin lalu, Denny Siregar juga sempat membuat surat terbuka untuk Presiden Jokowi di akun Facebook-nya.

Dalam surat itu, Denny mengatakan bawa ia tidak bisa tidur karena membaca ada rencana pemerintah ingin memperpanjang masa PPKM Darurat menjadi 6 minggu.

 Komentar

Berita Terbaru
Politik22 November 2024 22:18
Lawan ‘Halangi’ Dua Truk Mogok, Puluhan Ribu Warga Pinrang Tetap Setia Hadiri Kampanye Irwan-Sudirman, Panik Yah
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Pasangan calon atau Paslon Bupati dan wakil Bupati Pinrang, Andi Irwan Hamid-Sudirman Bungi, menggelar kampanye akb...
Politik22 November 2024 20:47
Dihadapan Puluhan Ribu Masyarakat, Irwan-Sudirman Komitmen Perjuangkan Kemajuan Pinrang
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Puluhan Ribu masyarakat banjiri kampanya Akbar pasangan calon atau Paslon Bupati dan wakil Bupati Kabupaten Pinrnag...
Politik22 November 2024 19:42
Dari Warkop Hingga Kolong Rumah, RMS Keliling Enrekang Demi Kampanyekan Andalan Hati dan Ucu-Iwan
Pedomanrakyat.com, ENREKANG – Tahapan pemungutan suara Pilkada serentak 2024 yang jatuh pada 27 November mendatang tinggal menghitung hari. Disi...
Artikel22 November 2024 19:15
Sejak Indonesia Merdeka, Mobil Akhirnya Tembus ke Desa Kariango Setelah Ditangani di Era Andi Sudirman
Pedomanrakyat.com, PINRANG – Warga Pinrang merasakan langsung manfaat atas pembangunan jalan dan jembatan yang menghubungkan Desa Letta dan Desa...