Selebgram Stevie Agnecya Meninggal Dunia

Nhico
Nhico

Jumat, 22 Maret 2024 15:44

Selebgram Stevie Agnecya.(F-INT)
Selebgram Stevie Agnecya.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Jakarta – Selebgram dan influencer Stevie Agnecya disampaikan oleh para sahabat, meninggal dunia.

Stevie Agnecya juga dikenal sebagai mantan istri Samuel Rizal.

Kabar duka disampaikan salah satunya oleh Violenzia Jeanette.

Dalam Instagram terverifikasinya, Violenzia mengabarkan istri pilot Anggi Pratama itu meninggal dunia semalam.

“Innalillahi wa innailaihi roojiu’uun. Telah meninggal dunia ananda Stevie Agnecya, istri dari Anggi Pratama hari ini jam 19.35 di RSCM. Besok akan dimakamkan di Tanah Kusir setelah sholat Jumat. Mohon doanya ya,” tulis Violenzia beberapa jam lalu.

Unggahan Violenzia Jeantte juga di-repost oleh Fuji. Fuji dan Violenzia Jeanette adalah sahabat dekat Stevie Agnecya.

Keduanya mengenang kebersamaan tahun lalu masih bisa buka bersama. Dari unggahan Violenzia, diduga Stevie meninggal karena sakit.

 

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah14 Maret 2025 13:33
6 Rumah Warga Ludes Terbakar di Luwu, Bupatu Patahudding Turun Bawa Bantuan
Pedomanrakyat.com, Luwu – Setelah mendapat laporan terkait musibah kebakaran yang menimpa warga di Kecamatan Suli Barat, Bupati Luwu, H. Patahud...
Daerah14 Maret 2025 13:13
Bantuan Stimulan Bencana, Bupati Luwu Patahudding: Harus Dirasakan Masyarakat Terdampak
Pedomanrakyat.com, Luwu – Bupati Luwu, H. Patahudding, S.Ag membuka secara resmi Rapat Koordinasi Tim Teknis dan Tim Pendamping Masyarakat (TPM)...
Ekonomi14 Maret 2025 12:46
Pemkab Lutra Gelar Gerakan Pangan Murah, Jaha Stabilisasi Pasokan & Harga Pangan
Pedomanrakyat.com, Lutra – Pemerintah Kabupaten Luwu Utara melalui Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan menggelar Gerakan Pangan Murah (GPM). Bu...
Politik14 Maret 2025 12:34
KPU Luwu Utara Serahkan Piagam Apresiasi Kepada Bupati Andi Rahim
Pedomanrakyat.com, Lutra – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Luwu Utara menyerahkan piagam penghargaan kepada Bupati Luwu Utara, Andi Abdull...