Setiap Minggu Warga Rutin Senam Sehat di Kantor NasDem Makassar

Nhico
Nhico

Minggu, 06 Maret 2022 13:08

Nampak Warga yang Rutin Senam Sehat di Kantor NasDem Makassar.
Nampak Warga yang Rutin Senam Sehat di Kantor NasDem Makassar.

Pedomanrakyat.com, Makassar – Weekend atau akhir pekan biasanya dimanfaatkan banyak orang untuk merefresh kembali pikiran dari padatnya rutinitas dihari kerja.

Ada bermacam cara dilakukan untuk merefresh pikiran, mulai dari traveling atau berpergian ke tempat wisata, Jalan-jalan ke pusat pertokohan, hingga melakukan olahraga seperti senam di pagi hari.

Seperti yang dilakukan sebagian orang pagi ini, di halaman Kantor Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai NasDem Makassar, Jalan AP Pettarani Makassar, Minggu (6/3/2022).

Mereka memanfaatkan halaman yang luas di depan Kantor DPD Partai NasDem Makassar, untuk melaksanakan senam pagi yang diikuti puluhan orang.

Terlihat, masyarakat yang hadir dalam kegiatan senam ini sangat antusias mengikuti senam yang dipimpin langsung oleh instruktur profesional.

Dimana, kegiatan yang ruting dilaksanakan seriap pekannya diberi nama “Senam Sehat Bersama Partai NasDem Makassar,”.

“Tiap pekan kantor dpd mks dipake utk senam sehat nasdem dengan tetap prokes,” kata

Penulis : Musa

 Komentar

Berita Terbaru
Metro04 November 2025 22:31
Aliyah Mustika Ilham: dr. Abdul Azis Adalah Simbol Ketulusan dan Pengabdian
Pedomanrakyat.com, Gowa – Wakil Wali Kota Makassar Aliyah Mustika Ilham menghadiri ceramah dan doa bersama mengenang aktivis kemanusiaan sekalig...
Metro04 November 2025 21:29
Lepas Sambut Pangdam Hasanuddin, Wagub Fatmawati Tegaskan Sinergi Pemprov–TNI
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wakil Gubernur Sulawesi Selatan, Fatmawati Rusdi, menegaskan pentingnya sinergi yang solid antara Pemerintah Provi...
Daerah04 November 2025 20:30
Pemkab Luwu Timur Gandeng Briton Cambridge Kembangkan Sekolah dan BLK Bertaraf Internasional
Pedomanrakyat.com, Lutim – Pemerintah Kabupaten Luwu Timur (Pemkab Lutim) menandatangi Memorandum of Understanding (MoU) dengan Briton English E...
Daerah04 November 2025 19:26
Wabup Sinjai Mahyanto Tutup Kegiatan Local Digital Heroes 2025
Pedomanrakyat.com, Sinjai – Wakil Bupati Sinjai Andi Mahyanto Mazda secara resmi menutup kegiatan Local Digital Heroes Tahun 2025 untuk Sahabat ...