Siap-siap! Danny Pomanto Kembali Lantik Pejabat Pemkot, Mulai Sekcam hingga Lurah

Nhico
Nhico

Rabu, 06 Oktober 2021 21:54

Siap-siap! Danny Pomanto Kembali Lantik Pejabat Pemkot, Mulai Sekcam hingga Lurah

Pedoman Rakyat, Makassar – Wali Kota Makassar, Moh Ramdhan Pomanto rencananya akan melakukan pelantikan pejabat eselon 3, pada kamis (7/10/2021).

“Jadi mulai besok itu, kita sudah mulai menuntaskan tahapan resetting. Di mulai dari sekretaris camat dan beberapa posisi yang urgen sekali,” kata Danny Pomanto, pada Rabu (6/10/2021).

Danny Pomanto menuturkan, setidaknya ada kurang lebih 340 jabatan hilang akibat penyederhanaan eselon. Sehingga menurut dia, penting untuk mereposisi jabatan pada struktur pemerintah kota.

“Insya Allah bulan ini, resetting sampai di lurah dan kepala seksi,” Danny Pomanto menambahkan.

Sekadar ingat, pada awal September lalu Danny Pomanto melantik 47 pejabat eselon III. Mulai dari sekertaris dinas, kepala bagian, kepala bidang, hingga Direktur Utama RSUD Daya.

 Komentar

Berita Terbaru
Metro04 November 2025 22:31
Aliyah Mustika Ilham: dr. Abdul Azis Adalah Simbol Ketulusan dan Pengabdian
Pedomanrakyat.com, Gowa – Wakil Wali Kota Makassar Aliyah Mustika Ilham menghadiri ceramah dan doa bersama mengenang aktivis kemanusiaan sekalig...
Metro04 November 2025 21:29
Lepas Sambut Pangdam Hasanuddin, Wagub Fatmawati Tegaskan Sinergi Pemprov–TNI
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wakil Gubernur Sulawesi Selatan, Fatmawati Rusdi, menegaskan pentingnya sinergi yang solid antara Pemerintah Provi...
Daerah04 November 2025 20:30
Pemkab Luwu Timur Gandeng Briton Cambridge Kembangkan Sekolah dan BLK Bertaraf Internasional
Pedomanrakyat.com, Lutim – Pemerintah Kabupaten Luwu Timur (Pemkab Lutim) menandatangi Memorandum of Understanding (MoU) dengan Briton English E...
Daerah04 November 2025 19:26
Wabup Sinjai Mahyanto Tutup Kegiatan Local Digital Heroes 2025
Pedomanrakyat.com, Sinjai – Wakil Bupati Sinjai Andi Mahyanto Mazda secara resmi menutup kegiatan Local Digital Heroes Tahun 2025 untuk Sahabat ...