Soal Deportasi UAS di Singapura, Denny Siregar: Berarti Mereka Merekam Jejak Radikalisme

Zafran Alvaro
Zafran Alvaro

Rabu, 18 Mei 2022 14:10

Soal Deportasi UAS di Singapura, Denny Siregar: Berarti Mereka Merekam Jejak Radikalisme

Pedomanrakyat.com, Jakarta  Penulis sekaligus penggiat Media Sosial (Medsos), Denny Siregar, memberi komentar terkait deportasi Ustad Abdul Somad dari Singapura.

Melalui akun twitternya @Dennysiregar7, Denny Siregar mengatakan bahwa, negara Singapura itu emang keras banget sama yang radikal-radikal agama.

“Bahkan disana kabarnya, cukup dgn UU terorisme mereka, bicara tentang agama dlm bentuk kekerasan sdh ditangkap,” tulis Denny Siregar.

“Jadi, kalo si Somad itu ditolak masuk Singapura, itu berarti mereka merekam jejak radikalisme di org itu,” tambahnya.

Sebelumnya, Anggota DPR RI, Fadli Zon mengatakan bahwa, hal tersebut sebagai bentuk penghinaan bagi orang terhormat seperti Ustad Abdul Samad.

“UAS adalah warga negara Indonesia terhormat, seorang ulama n intelektual. Kejadian ini penghinaan,” tulis Fadli Zon melalui twitternya @fadlizon.

Menurut Fadli Zon, Sangat tak pantas pihak Singapura memperlakukan UAS seperti itu termasuk “deportasi” tanpa penjelasan.

“Dubes RI di Singapura harus menjelaskan peristiwa ini n tidak lepas tangan,” tulisnya lagi.

Penulis : Muh Saddam

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah18 April 2025 21:11
Temu Pendidik Digelar di Sidrap, Fokus Wujudkan Pendidikan Unggul
Pedomanrakyat.com, Sidrap – Aula Kompleks SKPD Sidrap dipadati ratusan pendidik dari berbagai penjuru kabupaten Kamis (17/4/2025). Mereka berkum...
Daerah18 April 2025 20:09
Resmi Dibuka, Xplore Butta Turatea IOF Pengcab Jeneponto Meriahkan Hari Jadi Ke-162
Pedomanrakyat.com, Jeneponto – Bertempat di Lapangan Pasamaturukang, event otomotif penuh tantangan bertajuk Xplore Butta Turatea IOF Pengcab Jenepo...
Metro18 April 2025 19:14
Aliyah Mustika Ilham dan ASITA Sulsel Pererat Ukhuwah Lewat Halal Bi Halal
Pedomanrakyat.com, Makassar –  Wakil Wali Kota Makassar, Aliyah Mustika Ilham, menggelar acara Halal Bi Halal bersama pengurus dan anggota DPD ...
Daerah18 April 2025 18:08
Hadiri Rakor Pemprov Sulsel, Paris Yasir Singgung Optimalisasi Sistem Pengairan dan Swasembada Pangan
Pedomanrakyat.com. Makassar – Bupati Jeneponto H. Paris Yasir menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Optimalisasi Sistem Pengairan Pertanian yang dipim...