Surya Paloh Depan Jokowi: Kita Belajar, Hidup Bukan Hanya Bermodal Niat Baik

Nhico
Nhico

Minggu, 25 Agustus 2024 23:09

Surya Paloh.(F-INT)
Surya Paloh.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, jakarta – Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh mengaku mendapat banyak pelajaran politik dari kepemimpinan Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Dari Jokowi, Paloh menyadari bahwa hidup bukan hanya soal niat baik. Hal tersebut Paloh sampaikan dalam pembukaan Kongres ke-3 Nasdem di JCC, Senayan, Jakarta, Minggu (25/8/2024) malam.

Jokowi hadir langsung dalam acara ini. “Kita harus berterima kasih kepada Pak Jokowi, anda telah memberikan banyak kepada Nasdem ini satu pembelajaran politik. Kita belajar dari kepemimpinan anda sebagai Presiden Republik Indonesia yang hampir 10 tahun,” ujar Paloh.

“Dari pembelajaran ini, saya bisa memahami, hidup memang bukan hanya bermodalkan niat baik semata-mata. Niat baik itu sewajarnya dan mestinya, tapi juga harus ada strategi yang tepat,” sambungnya disambut tawa hadirin.

 Komentar

Berita Terbaru
Metro04 November 2025 22:31
Aliyah Mustika Ilham: dr. Abdul Azis Adalah Simbol Ketulusan dan Pengabdian
Pedomanrakyat.com, Gowa – Wakil Wali Kota Makassar Aliyah Mustika Ilham menghadiri ceramah dan doa bersama mengenang aktivis kemanusiaan sekalig...
Metro04 November 2025 21:29
Lepas Sambut Pangdam Hasanuddin, Wagub Fatmawati Tegaskan Sinergi Pemprov–TNI
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wakil Gubernur Sulawesi Selatan, Fatmawati Rusdi, menegaskan pentingnya sinergi yang solid antara Pemerintah Provi...
Daerah04 November 2025 20:30
Pemkab Luwu Timur Gandeng Briton Cambridge Kembangkan Sekolah dan BLK Bertaraf Internasional
Pedomanrakyat.com, Lutim – Pemerintah Kabupaten Luwu Timur (Pemkab Lutim) menandatangi Memorandum of Understanding (MoU) dengan Briton English E...
Daerah04 November 2025 19:26
Wabup Sinjai Mahyanto Tutup Kegiatan Local Digital Heroes 2025
Pedomanrakyat.com, Sinjai – Wakil Bupati Sinjai Andi Mahyanto Mazda secara resmi menutup kegiatan Local Digital Heroes Tahun 2025 untuk Sahabat ...