Tamu Undangan Tak Jaga Jarak dan Menu Prasmanan, Polisi Bubarkan Resepsi Pernikahan di Makassar

Jennaroka
Jennaroka

Senin, 09 Agustus 2021 18:43

Tamu Undangan Tak Jaga Jarak dan Menu Prasmanan, Polisi Bubarkan Resepsi Pernikahan di Makassar

Pedoman Rakyat, Makassar – Sebuah pesta pernikahan yang digelar di Jalan Muhajirin, Kampung Lette, Kelurahan Bangkala, Kecamatan Manggala, Kota Makassar, dibubarkan polisi, Senin (9/8/2021).

Resepsi pernikahan yang digelar pada pukul 11:45 Wita itu dibubarkan polisi berpakaian lengkap lantaran diduga melanggar peraturan PPKM level 4 yang diterapkan pemerintah.

“Saat kita kesana tidak ada penerapan protokol kesehatan, tidak ada disediakan tempat cuci tangan, para tamu undangan juga tidak jaga jarak,” Kata Kapolsek Manggala, Kompol Supriyadi Idrus, Senin siang.

Selain itu kata Edhy sapaan akrab Kompol Supriyadi Idrus, resepsi pernikahan itu juga menyediakan makanan prasmanan.

“Kita bubarkan demi mengantisipasi penyebaran wabah Covid-19 yang masih tinggi di Kota Makassar. Yang punya acara juga mengerti,” ungkap Edhy.

Penulis : Reza

 Komentar

Berita Terbaru
Artikel22 November 2024 17:47
Kampanye di Desa Kanna Utara, Arham-Rahmat Bawa Pesan Jaga Kondusifitas Jelang Pencoblosan
Pedomanrakyat.com, Luwu – Calon Bupati dan Wakil Bupati Luwu Arham Basmin Mattayang-Rahmat mengajak seluruh masyarakat tetap menjaga suasana aga...
Politik22 November 2024 15:04
Jelang Pencoblosan, Jubir SAR Kanaah Kembali Ajak Masyarakat Sidrap Berpilkada Damai Tanpa Berita Hoax
Pedomanrakyat.com, Sidrap – Dalam menghadapi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Tahun 2024 yang tersisi 5 hari lagi, masyarakat Kabupaten Sidrap ...
Metro22 November 2024 14:41
Momentum Perpisahan Bersama Pemkot Makassar, Andi Arwin Azis Beri Pesan Kebersamaan
Pedomanrakyat.com, Makassar – Andi Arwin Azis mengakhiri tugasnya selama dua bulan sebagai Penjabat Sementara (Pjs) Wali Kota Makassar dengan me...
Metro22 November 2024 14:09
Semangat Ribuan Warga Bulukumba Hadiri Kampanye Andi Sudirman
Pedomanrakyat.com, Makassar – Calon Gubernur Sulawesi Selatan nomor urut 02, Andi Sudirman Sulaiman melanjutkan kunjungan kampanyenya di Kabupat...