Ternyata Liverpool Lebih Buruk dari MU

Editor
Editor

Selasa, 23 Agustus 2022 09:24

Ilustrasi Liverpool Kalah.(F-INT)
Ilustrasi Liverpool Kalah.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Jakarta – Liverpool sangat memprihatinkan dalam tiga laga awal Liga Inggris musim ini.

Laju The Reds ternyata lebih buruk dibandingkan Manchester United.

Liverpool harus pulang dengan tangan kosong dari Old Trafford, Selasa (23/8/2022) dini hari WIB.

Pasukan Juergen Klopp ini tumbang 1-2 setelah dijebol Jadon Sancho dan Marcus Rashford, sementara itu cuma sekali membalas lewat Mohamed Salah.

Kekalahan ini membuat Liverpool duduk di posisi ke-16 klasemen Liga Inggris dengan dua poin.

Si Merah mendapatkan poin-poinnya saat imbang melawan Fulham dan Crystal Palace.

 Komentar

Berita Terbaru
Metro05 November 2025 23:32
Jepang Siapkan Reform Imigrasi, Sulsel Siapkan Talenta
Pedomanrakyat.com, Makassar – Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan, Jufri Rahman menerima audiensi Konsulat Jenderal Jepang di Makassar, ...
Metro05 November 2025 22:40
Melinda Aksa: Lansia Adalah Sumber Inspirasi dan Pilar Keluarga Tangguh
Pedomanrakyat.com, Makassar – Ketua TP PKK Kota Makassar, Melinda Aksa, mengajak kader PKK kecamatan dan kelurahan untuk terus berperan aktif da...
Metro05 November 2025 22:20
Sekda Sulsel Terima Tim Bank Dunia Bahas Pembiayaan Infrastruktur Daerah
Pedomanrakyat.com, Makassar – Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Jufri Rahman menerima kunjungan audiensi dari tim Bank Dunia (World Ba...
Daerah05 November 2025 21:39
Capaian UHC Pinrang Jadi Bukti Nyata Komitmen Pemerintah Daerah terhadap Kesehatan Warga
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Komitmen Pemerintah Kabupaten Pinrang dalam memastikan seluruh lapisan masyarakat mendapatkan layanan kesehatan yang ad...