Tiba di Makassar, Kader NasDem se-Sulsel Penuhi Bandara, Anies Baswedan Ucapkan Terima Kasih

Zafran Alvaro
Zafran Alvaro

Sabtu, 23 September 2023 17:12

Tiba di Makassar, Kader NasDem se-Sulsel Penuhi Bandara, Anies Baswedan Ucapkan Terima Kasih

Pedomanrakyat.com, Makassar – Bakal Calon Presiden Anies Baswedan disambut meriah, saat tiba di Bandara lama di Makassar, Sabtu (23/9/2023).

Saat tiba, Anies Baswedan memakai setelan kemeja putih. Anies Baswedan langsung disambut oleh relawan dan kader partai pengusung.

Namun dari pantauan, mendominasi paling banyak dari kader Partai NasDem dibawah komando Rusdi Masse (RMS) dan Syaharuddin Alrif. “Terima kasih yah semua,” singkat Anies Baswedan.

Saat tiba, kader NasDem se-Sulsel dipimpin langsung Sekretaris DPW NasDem Sulsel Syaharuddin Alrif. Anggota Fraksi DPRD Sulsel dan kabupaten/kota se-Sulsel. Termasuk ketua dari masing-masing DPD.

Anies Baswedan terpantau datang diantaranya, Wakil Ketua Umum Partai NasDem, Ahmad Ali dan Ketua OK DPP sekaligus adalah Ketua NasDem Sulsel, Rusdi Masse (RMS).

 Komentar

Berita Terbaru
Politik08 Februari 2025 18:15
Konsolidasi NasDem Sulsel, Perkuat Sinergi Legislatif dan Eksekutif Menyambut Tantangan Politik 2025
Pedomanrakyat.com, Makassar – Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai NasDem Sulawesi Selatan menggelar rapat konsolidasi dan pendidikan politik, be...
Politik08 Februari 2025 17:15
BMI Makassar Laksanakan Gerakan Penghijauan, Target Tanam 520 Pohon dan Sasar Seluruh Kecamatan
Pedomanrakyat.com, Makassar – Banteng Muda Indonesia (BMI) Kota Makassar melaksanakan Gerakan Penghijauan dengan menanam pohon di beberapa wilay...
Politik08 Februari 2025 17:01
Legislator Makassar Odhika Ikut Bimtek Fraksi NasDem Se-Sulsel, Sebut Sebagai Ajang Konsolidasi Kader
Pedomanrakyat.com, Makassar – Partai Nasdem terus menunjukkan komitmennya dalam memperkuat struktur internal partai dengan menggelar bimbingan t...
Daerah07 Februari 2025 23:42
Pj Bupati Sidrap Idham Kadir Ajak Masyarakat Meriahkan Car Free Day
Pedomanrakyat.com, Sidrap – Penjabat Bupati Sidrap, Idham Kadir Dalle, mengajak seluruh lapisan masyarakat menghadiri Car Free Day setiap hari A...