Tinggalkan Golkar, Eks Bupati Takalar Burhanuddin Gabung PPP Sulsel

Zafran Alvaro
Zafran Alvaro

Sabtu, 20 November 2021 22:55

Tinggalkan Golkar, Eks Bupati Takalar Burhanuddin Gabung PPP Sulsel

Pedoman Rakyat, Makassar – Mantan Bupati Kabupaten Takalar periode 2012-2017, Burhanuddin Baharuddin bergabung Partai PPP Sulawesi Selatan.

Hal tersebut diketahui, melalui foto yang tersebar di media sosial. Terlihat dirinya bersama Ketua PPP Sulsel, Imam Fauzan Uskara memakai jaket PPP.

Diketahui Burhanuddin merupakan Kader Senior politisi Partai Golkar Sulsel, Mantan Ketua DPD II Golkar Kabupaten Takalar dan pernah tercatat sebagai Anggota DPRD Sulsel.

Ketua Dewan Pimpinan wilayah (DPW) Partai PPP Sulsel, Imam Fauzan AU, saat dikonfirmasi membenarkan bahwa kepindahan Burhanuddin ke Partai berlambang Kaba tersebut.

“Iya benar beliau gabung dengan PPP,” ujar Imam sekaligus Ketua Fraksi PPP DPRD Sulsel, kepada Pedomanrakyat.com, Sabtu (20/11/2021)

Sekedar diketahui, sejauh ini sudah ada beberapa tokoh-tokoh Sulsel gabung PPP Sulsel. Salah satunya tokoh pemuda dan anaka Politisi Senior Gerindra Andi Liu Were masuk PPP.

Bahkan Andi Liu diberi amanah untuk memegang jabatan strategis di DPW PPP Sulsel sebagai Bendahara.

“Andi liu kak sebagai bendahara DPW PPP Sulsel dan pak Bur (Burhanuddin),” tutupnya

Penulis : Musa

 Komentar

Berita Terbaru
Metro05 November 2025 23:32
Jepang Siapkan Reform Imigrasi, Sulsel Siapkan Talenta
Pedomanrakyat.com, Makassar – Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan, Jufri Rahman menerima audiensi Konsulat Jenderal Jepang di Makassar, ...
Metro05 November 2025 22:40
Melinda Aksa: Lansia Adalah Sumber Inspirasi dan Pilar Keluarga Tangguh
Pedomanrakyat.com, Makassar – Ketua TP PKK Kota Makassar, Melinda Aksa, mengajak kader PKK kecamatan dan kelurahan untuk terus berperan aktif da...
Metro05 November 2025 22:20
Sekda Sulsel Terima Tim Bank Dunia Bahas Pembiayaan Infrastruktur Daerah
Pedomanrakyat.com, Makassar – Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Jufri Rahman menerima kunjungan audiensi dari tim Bank Dunia (World Ba...
Daerah05 November 2025 21:39
Capaian UHC Pinrang Jadi Bukti Nyata Komitmen Pemerintah Daerah terhadap Kesehatan Warga
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Komitmen Pemerintah Kabupaten Pinrang dalam memastikan seluruh lapisan masyarakat mendapatkan layanan kesehatan yang ad...