Wabup Maros Suhartina Bohari Ingatkan PPPK Tidak “Sekolahkan” SK

Nhico
Nhico

Rabu, 17 April 2024 22:06

Wabup Maros Suhartina Bohari Ingatkan PPPK Tidak “Sekolahkan” SK

Pedomanrakyat.com, Maros — Gedung Serbaguna, Maros, dipadati seribuan orang, Rabu, 17 April 2024.

Sebanyak 528 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) formasi 2023 datang untuk menerima Surat Keputusan (SK) pengangkatan. Tak sedikit yang membawa keluarga.

Wakil Bupati Maros, Suhartina Bohari yang menyerahkan SK berpesan kepada PPPK yang baru untuk tidak menggadaikan SK-nya (mengambil kredit bank) karena akan menyulitkan pegawai itu sendiri.

“Kalau sudah terima SK, jangan lagi dikasih ‘sekolah’ di bank-bank. Kebiasaan pegawai kalau sudah terima SK langsung digadai untuk mendapatkan dana tunai. Apalagi kalau tujuannya untuk keperluan konsumtif, sebaiknya jangan karena akan kesulitan nantinya,” imbaunya.

Perempuan berlatar belakang pengusaha itu mengaku seringkali mendapati ASN mengambil kredit sampai gajinya tersisa sedikit sehingga untuk hidup malah semakin susah.

 

 Komentar

Berita Terbaru
Nasional23 November 2024 12:30
Hasto PDIP: Jokowi Berupaya Kriminalisasi Anies Baswedan Lewat Kasus Formula E
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Sekjen PDI Perjuangan, Hasto Kristiyanto, mengungkapkan fakta mengejutkan terkait kasus Formula E yang sempat men...
Ekonomi23 November 2024 12:20
Perkuat Suplai Produk untuk Perumahan, Kalla Beton Teken MoU Bersama DPD REI Sulsel dan Bank Mandiri
Pedomanrakyat.com, Makassar – Kalla Beton telah meneken nota kesepahaman atau Momerandum of Understanding (MoU) triparti bersama Dewan Pengurus ...
Daerah23 November 2024 09:12
Tim Dozzer Parepare Dukung Tasming Hamid-Hermanto, Sebut Survey Unggul dan Program Menjanjikan
Pedomanrakyat.com, Parepare – Tim Dozzer Parepare secara resmi menyatakan dukungannya kepada pasangan calon (Paslon) Walikota dan Wakil Walikota...
Daerah23 November 2024 09:04
Usai Kampanye Akbar TSM-MO, Panitia Bersihkan Lapangan Andi Makkasau Parepare
Pedomanrakyat.com, Parepare – Kampanye akbar pasangan calon wali kota dan wakil wali kota Parepare, Tasming Hamid dan Hermanto (TSM-MO), yang berlan...