Ajukan Gugatan Hasil Pilpres 2024, Anies Harap Hakim MK Adil

Nhico
Nhico

Sabtu, 23 Maret 2024 10:33

Anies Baswedan.(F-INT)
Anies Baswedan.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Jakarta – Anies Baswedan mengaku saat ini pihaknya tengah fokus berkonsentrasi terhadap proses gugatan sengketa pemilu di Mahkamah Konstitusi (MK).

Dia pun tidak mau mempersoalkan pertemuan yang terjadi antara Surya Paloh dengan Presiden terpilih Prabowo Subianto.

“Kita semua saat ini sedang konsentrasi di MK, memastikan bahwa proses berjalan dengan baik,” ucap Anies usai buka puasa bersama dengan Surya Paloh di NasDem Tower, Jakarta Pusat, Jumat (22/3/2024).

Anies pun berharap hakim MK dapat menjalankan tugas dengan sebaik-baiknya dalam proses gugatan sengketa pemilu 2024.

Dia menginginkan semua proses akan berjalan dengan baik.

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah04 November 2025 14:55
Pemkab Sinjai Libatkan Kelompok Masyarakat Bahas RPJP Tahura
Pedomanrakyat.com, Sinjai – Asisten Administrasi Umum Sekretariat Daerah Kabupaten (Setdakab) Sinjai, Andi Ariany Djalil, mewakili Sekretaris Daerah...
Metro04 November 2025 14:27
Kapolda Sulsel Tekankan Pelaksanaan Program Arah Kebijakan Presiden
Pedomanrakyat.com, Makassar – Kapolda Sulawesi Selatan Irjen Pol. Djuhandhani Rahardjo Puro, S.H., M.H., menyampaikan Commander Wish kepada selu...
Ekonomi04 November 2025 14:13
Target PAD Maros Naik Rp38 Miliar, Fokus pada Pajak dan Retribusi
Pedomanrakyat.com, Maros – Pemerintah Kabupaten Maros menargetkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) tahun 2026 sebesar Rp380 miliar, naik sekitar Rp38 mi...
Daerah04 November 2025 13:40
Enam Puskesmas Lutim Raih Sejumlah Penghargaan di Jampusnas 2025
Pedomanrakyat.com, Lutim – Enam puskesmas di Luwu Timur kembali menorehkan prestasi membanggakan di tingkat nasional pada ajang Jambore Puskesma...