Anggota DPRD Makassar Hadiri Open House Wali Kota Danny Pomanto

Nhico
Nhico

Rabu, 10 April 2024 19:28

Anggota DPRD Makassar Hadiri Open House Wali Kota Danny Pomanto
Pedomanrakyat.com, Makassar – Sejumlah anggota DPRD Kota Makassar dari menghadiri open house Halal Bi Halal yang digelar Wai Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto atau akrab disapa Danny Pomanto.

Open house tersebut berlangsung di kediaman Wali Kota Makassar, Jalan Amirullah, Rabu, 10 April 2024.

Open house ini merupakan ajang silaturrahmi memanfaatkan momen Lebaran ldul Fitri 1445 Hijriah.

Adapun sejumlah Anggota DPRD Makassar yang hadir, di antaranya Erik Horas, Budi Hastuti, Fasruddin Rusli, Kasrudi, dan Nunung Dasniar.

Para anggota dewan tampak berbaur dengan masyarakat, bersalam-salaman dan menikmati aneka hidangan yang disajikan tuan rumah.

 

 Komentar

Berita Terbaru
Metro22 Januari 2025 22:20
Prof Fadjry Djufry Target Sulsel Provinsi Pertama Swasembada Pangan, Kepala Balai Pompengan Siap Support Irigasi
Pedomanrakyat.com, Makassar – Target Prof Fadjry Djufry menjadikan Sulsel sebagai provinsi pertama swasembada pangan direspon positif Kepala Bal...
Politik22 Januari 2025 21:12
Komisi II dan Kemendagri Sepakat Segera Lantik Kepala Daerah, Taufan Pawe: Agar Pemerintahan Berjalan Optimal
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Anggota Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) Fraksi Partai Golkar, Taufan Pawe, turut sert...
Edukasi22 Januari 2025 20:23
Kakak Beradik Siswa SD Islam Athirah 2 Meraih Juara Lomba Robotik 2025
Pedomanrakyat.com, Makassar – Dua siswa bersaudara, Rakha Al-Fatih dan El-Zafran Athaya berhasil mengharumkan nama SD Islam Athirah 2 Bukit Baru...
Metro22 Januari 2025 19:31
Komisi D DPRD Sulsel Soroti Dishub Soal Kondisi Terminal hingga Bandara yang Tak Lagi Beroperasi
Pedomanrakyat.com, Makassar – Komisi D DPRD Sulawesi Selatan, kembali menggelar rapat kerja dengan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) mitra kerja...