APT Gelar Pengawasan di SMAN 20 Makassar, Warga Pertanyakan Status Lahan Sekolah

Muh Saddam
Muh Saddam

Jumat, 21 Juni 2024 16:59

Legislator DPRD Sulsel dari Fraksi NasDem, Andre Prasetyo Tanta
Legislator DPRD Sulsel dari Fraksi NasDem, Andre Prasetyo Tanta

Pedomanrakyat.com, Makassar – Anggota DPRD Sulawesi Selatan Andre Prasetyo Tanta (APT) telah menggelar pengawasan pelaksanaan APBD Sulsel.

Pada titik pertama ini, Legislator DPRD Sulsel Fraksi NasDem melakukan pengawasan di SMA Negeri 20 Makassar, yang berlokasi di Kelurahan Barombong, Kecamatan Tamalate, Selasa (21/5/2024).

Dalam kesempatan itu, Andre Prasetyo Tanta didampingi oleh kepala kelurahan Barombong Heru Sip dan Kepala sekolah SMAN 20 Makassar Muh Basri. S.Pd M, Pd serta Guru dan orang tua siswa dan siswi.

Salah satu orang tua siswa Haris dalam pengawasan itu, mempertanyakan status lahan yang ditempati, dimana selama ini lahan SMAN 20 tidka jelas satus kepemilikannya.

“Kekhawatiran kami jika nanti tak kunjung diselesaikan sekolah ini akan ditutup dan anak anak kami akan putus sekolah,” beber Haris.

Olehnya itu, Haris berhapra persolan status lahan SMAN 20 agar segera di selesiakan oleh Pemerintah Provinsi Sulsel.

Merespon hal itu, Andre Prasetyo Tanta mengatakan akan menyampaikan dan berkomunikasi dengan Pemprov Sulsel persoalan kejelasan lahan sekolah SMAN 20 Makassar

 Komentar

Berita Terbaru
Politik22 November 2024 20:47
Dihadapan Puluhan Ribu Masyarakat, Irwan-Sudirman Komitmen Perjuangkan Kemajuan Pinrang
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Puluhan Ribu masyarakat banjiri kampanya Akbar pasangan calon atau Paslon Bupati dan wakil Bupati Kabupaten Pinrnag...
Politik22 November 2024 19:42
Dari Warkop Hingga Kolong Rumah, RMS Keliling Enrekang Demi Kampanyekan Andalan Hati dan Ucu-Iwan
Pedomanrakyat.com, ENREKANG – Tahapan pemungutan suara Pilkada serentak 2024 yang jatuh pada 27 November mendatang tinggal menghitung hari. Disi...
Artikel22 November 2024 19:15
Sejak Indonesia Merdeka, Mobil Akhirnya Tembus ke Desa Kariango Setelah Ditangani di Era Andi Sudirman
Pedomanrakyat.com, PINRANG – Warga Pinrang merasakan langsung manfaat atas pembangunan jalan dan jembatan yang menghubungkan Desa Letta dan Desa...
Artikel22 November 2024 18:17
Lapangan Mattiro Deceng Bak Lautan Manusia, Puluhan Ribu Masyarakat Pinrang Hadiri Kampanye Akbar Iwan-Sudirman
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Lapangan Mattiro Deceng, Keluraham Mattiro Deceng, Kecamatan Tiroang, Kabupaten Pinrang. Berubah menjadi lautan man...