Astaga, Jelang valentine Day, Kondom dan Tissue Magic Laris Manis di Makassar

Zafran Alvaro
Zafran Alvaro

Sabtu, 13 Februari 2021 22:49

Ilustrasi
Ilustrasi

Pedoman Rakyat, Makassar – Alat kontrasepsi jenis kondom dan tissue magic power mulai marak diperjualbelikan di sejumlah apotek dan minimarket di wilayah Makassar.

Pasalnya, sehari menjelang malam kasih sayang yang jatuh setiap tanggal 14 itu dipastikan penjualan alat kontrasepsi dan obat tahan lama dipastikan mengalami peningkatan dibandikan dengan hari hari biasanya

Meski belum dipastikan penggunaan dan kalangan penggunanya, namun yang membeli alat kontrasepsi itu, umumnya datang dari anak usia remaja.

Berdasarkan penelusuran, kedua produk itu banyak dicari oleh kalangan penggunanya.

Bahkan, stok produk yang di pajang tepatnya di etalase depan meja kasir di salah satu mini market Jalan Ujung Pandang, Makassar marak diminati pembeli.

Menurut salah satu karyawan mini market Wawan menjelaskan, sejak 4 hari belakangan ini, kedua alat bantu seks itu dibanjiri pembeli yang didominasi dari kalangan remaja.

“Pembeli kondom dan tissue magic ini kebanyakan mereka dari kalangan muda. Ada juga orang tua. Mereka biasa belinya di malam hari,” katanya, Sabtu (13/2/2021).

Menurut dia, harga kondom yang dijual mulai dari Rp20 ribu sampai Rp40 ribu laris manis mulai dari awal bulan hingga dipertengahan Februari.

“Dari awal sampai pertengahan bulan ini banyak peminatnya. Kebanyakan mereka membeli kondom ini di malam minggu, yang beli disini juga pembelinya rata-rata orang dewasa. Ada juga datang dari kalangan wanita,” tutupnya.

Penulis : Ariani

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah13 Maret 2025 23:41
Syaharuddin Alrif Sampaikan Kabar Gembira untuk Warga: Alhamdulillah, BPJS Gratis Sudah Dapat Dinikmati
Pedomanrakyat.com, Sidrap – Sambutan meriah warga mengiringi kedatangan Bupati Sidrap, H. Syaharuddin Alrif, yang tiba di BUMDes Sumber Kalosi, ...
Daerah13 Maret 2025 23:22
Bupati Luwu Timur Tinjau Gedung Pemuda, Soroti Finishing yang Kurang Rapi
Pedomanrakyat.com, Lutim – Bupati Luwu Timur, H. Irwan Bachri Syam, meninjau proyek pembangunan Gedung Pemuda yang terletak di samping GOR Malil...
Daerah13 Maret 2025 23:11
Bupati Pinrang Ajak Jajaran Disdik Bersatu Pasca Pilkada, Tekankan Integritas dan Pelayanan Publik
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Bupati Pinrang, H. A. Irwan Hamid, S.Sos., kembali menekankan pentingnya persatuan di jajaran Dinas Pendidikan dan Kebu...
Metro13 Maret 2025 22:34
BTN Kanwil Sulampua Jajaki Kolaborasi dengan Pemkot Makassar dalam Sektor Perumahan
Pedomanrakyat.com, Makassar – Bank Tabungan Negara (BTN) Kantor Wilayah Sulawesi, Maluku, dan Papua (Sulampua) menjajaki peluang kerja sama deng...