Bupati Way Kanan Ali Rahman Meninggal Dunia

Nhico
Nhico

Senin, 10 Maret 2025 14:52

Bupati Way Kanan Ali Rahman Meninggal Dunia.
Bupati Way Kanan Ali Rahman Meninggal Dunia.

Pedomanrakyat.com, Lampung – Bupati Way Kanan periode 2025-2030, Ali Rahman, meninggal dunia di Rumah Sakit Abdul Moeleok (RSAM), Bandar Lampung.

Kerabat almarhum, Aiptu Cucu Ahyani, membenarkan kabar duka tersebut.

Cucu mengatakan, Ali Rahman meninggal dunia pada Senin (10/3/2025) sekitar pukul 11.40 WIB.

“Benar (meninggal dunia), tadi baru diberangkatkan ke Way Kanan, ke Blambangan Umpu,” kata Cucu saat ditemui di RSAM, Senin siang.

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah21 Maret 2025 14:29
Apel Gelar Pasukan, Bupati Lutra Andi Rahim Pastikan Kesiapan Pengamanan Lebaran
Pedomanrakyat.com, Lutra – Bupati Luwu Utara, Andi Abdullah Rahim, menghadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat 2025 yang digelar di halaman Mapol...
Daerah21 Maret 2025 14:22
TP PKK Lutim Resmi Dikukuhkan, Bupati Ibas : PKK Harus Jadi Garda Terdepan
Pedomanrakyat.com, Lutim – Bupati Luwu Timur, H. Irwan Bachri Syam, mengukuhkan dr. Ani Nurbani Irwan, M.Kes. (MARS) sebagai Ketua Tim Penggerak...
Daerah21 Maret 2025 13:41
Wali Kota Parepare Tasming Hamid Respon Cepat Kebijakan Percepatan Pengangkatan CASN dan PPPK
Pedomanrakyat.com, Parepare – Pemerintah Kota (Pemkot) Parepare merespons cepat kebijakan percepatan pengangkatan Calon Aparatur Sipil Negara (CASN)...
Daerah21 Maret 2025 13:23
Ketua PKK Parepare dr. Andi Arfiah Tasming Berikan Motivasi kepada Remaja Generasi Berencana
Pedomanrakyat.com, Parepare – Ketua Tim Penggerak PKK Kota Parepare, dr. Andi Arfiah Tasming, memberikan motivasi dan inspirasi kepada remaja Forum ...