Buruan! New Elegant Taylor Tawarkan Promo Menarik di HUT Ke 11

Zafran Alvaro
Zafran Alvaro

Senin, 13 September 2021 11:03

Buruan! New Elegant Taylor Tawarkan Promo Menarik di HUT Ke 11

Pedoman Rakyat, Makassar – New Elegant Taylor menawarkan promo menarik untuk para pelanggan setianya di Hari Ulang Tahun (HUT) yang ke 11 (Sebelesa) tahun ini.

“Jadi, (promonya) beli dua gratis satu untuk All Item, selama tiga hari berlangsung,” ujar Owner Butik New Elegant Taylor Makasaar, Manraj Singh, kepada Pedoman Rakyat, Minggu (12/9/2021).

Meski, toko penyedia pakaian Kemeja Formal, Kemeja batik dan Jas pria ini berpusat di Jakarta. Namun, animo pelanggan yang ada di Makassar sangat luar biasa.

“Paling top di Makassar untuk saat ini banyak Camat, Bupati (menjadi pelanggang),” tuturnya.

“Jadi kebanyakan kepala daerah, Bupati, terus kepala Dinas, Wali kota, Anggota DPR,” tambah Raje sapaan akrab Manraj Singh.

Sejauh ini, tokoh Butik New Elegan Tailor di Makassar, telah mengalami peningkatan omzet atau pendapatan, sejak Ramadan dan Idul Fitri yang lalu.

Salah satu yang membuat omzetnya naik, karena strategis marketing atau cara promosi New Elegant Taylor yang bagus. Diantaranya, rutin mengikuti pameran-pameran fashion di beberapa kota se Indonesia dan juga service yang prima kepada pelanggan.

Penulis : Musa

 Komentar

Berita Terbaru
Politik06 November 2025 14:56
Pelatihan Tajwid Guru Agama Se-Sulsel, Upaya Gubernur Sulsel Cetak Pendidik Berkarakter
Pedomanrakyat.com, Sulsel – Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman sangat konsen terhadap pembentukan karakter anak yang berakhlak, k...
Metro06 November 2025 14:54
HUT Kota Makassar 2025: Nikah Massal, Sunatan Gratis, dan Ribuan Aksi Sosial Meriahkan Kota
Pedomanrakyat.com, Makassar – Peringatan Hari Ulang Tahun ke-418 Kota Makassar, yang digelar tanggal 9 November mendatang, menjadi momentum refl...
Nasional06 November 2025 14:50
Prabowo Bantah Takut dengan Jokowi: Saya Hopeng dengan Beliau
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Presiden Prabowo Subianto mengatakan tidak takut dengan mantan presiden Joko Widodo. Dia juga menegaskan tidak dike...
Nasional06 November 2025 14:27
KKN Berujung Duka: 6 Mahasiswa UIN Walisongo Hanyut di Sungai Kendal
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Tim SAR gabungan menemukan Nabila Yulian Dessi Pramesti (21), mahasiswa KKN UIN Walisongo Semarang, yang hanyut di ...