Pedomanrakyat.com, Makassar – Camat Tamalanrea Iqbal melakukan Koordinasi dan Peninjauan Langsung pada titik Drainase di wilayah Kecamatan Tamalanrea, Rabu (12/6/2024).
Dalam kunjungan itu Camat Iqbal didamlingi Kasi Kebersihan Hendra, Kasi Trantib Tamalanrea Abdullah, Kasi Kebersihan Kelurahan Tamalanrea A.Yusran Kahar.
Terlihat hadir pula dalam peninjauan ini Tim dari Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional Kementerian PUPR.
Baca Juga :
Peninjauna lokasi ini sendiri terkait Drainase yang ada di Jalan Poros Perintis Kemerdekaan 14 tepatnya di depan Kantor Kecamatan Tamalanrea.
Komentar