Crash Jelang Finis, Jorge Martin Frustrasi: Aku Enggak Bisa Menjelaskan

Nhico
Nhico

Senin, 08 Juli 2024 10:26

Jorge Martin crash.(F-INT)
Jorge Martin crash.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Jerman – Jorge Martin tidak bisa menyembunyikan kekecewaannya setelah jatuh di dua putaran terakhir MotoGP Jerman 2024. Namun, Martin memastikan, dirinya akan bangkit.

“Aku enggak bisa banyak menjelaskan. Sulit untuk menganalisisnya saat ini,” ungkap Martin kepada TNT Sports usai crash. “Kurasa kami melakukan pekerjaan yang menakjubkan sampai insidennya. Sudah pasti ini bikin frustrasi.”

“Sungguh disayangkan setelah sebuah balapan yang menakjubkan, tapi kami harus maju ke depan. Kami harus bangkit, dan kurasa hari ini adalah hari yang sangat penting di dalam karierku. Aku akan belajar dari ini. Aku akan kembali untuk menang dan itu saja.”

Crash yang dialami Jorge Martin turut membuatnya kehilangan angka sekaligus puncak klasemen MotoGP. Bagnaia menggusur Martin ke peringkat kedua dengan selisih 10 poin menuju paruh kedua musim.

 Komentar

Berita Terbaru
Metro05 November 2025 16:37
BNPT Pastikan Pemulihan Hak Korban Terorisme Melalui Mekanisme Baru Pasca Putusan MK
Pedomanrakyat.com, Makassar – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) melaksanakan sosialisasi terkait Sosialisasi Tindak Lanjut Putusan ...
Daerah05 November 2025 16:24
HKG PKK ke-53, PKK Pinrang Didorong Jadi Mitra Kuat Pemerintah dalam Pembangunan Keluarga
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Organisasi Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) terus menunjukkan peran strategisnya seba...
Daerah05 November 2025 15:36
Kartu Lutim Lansia Bantu 221 Orang Tua di Tomoni Timur, Harapan Baru di Usia Senja
Pedomanrakyat.com, Lutim – Suasana haru sekaligus penuh kebahagiaan menyelimuti Gedung Serbaguna Kecamatan Tomoni Timur, Rabu (5/11/2025). Seban...
Metro05 November 2025 15:15
Pemkot Matangkan Persiapan Jelang HUT ke-418 Kota Makassar
Pedomanrakyat.com, Makassar – Menjelang perayaan puncak Hari Ulang Tahun (HUT) ke-418 Kota Makassar, yang akan digelar pada 9 November mendatang...