DPRD Bantaeng Soroti Kinerja Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Serta BPKD

Nhico
Nhico

Senin, 10 Februari 2025 14:28

DPRD Bantaeng Soroti Kinerja Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Serta BPKD.
DPRD Bantaeng Soroti Kinerja Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Serta BPKD.

Pedomanrakyat.com, Bantaeng – Ketua Fraksi PKB DPRD Kabupaten Bantaeng 2024-2029, Muhammad Asri Bakri, S.E, soroti kinerja Bidang Keuangan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dikbud) dan Badan Pengelola Keuangan Daerah (BPKD) Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bantaeng.

Menurut Legislator PKB itu, Bidang Keuangan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan bersama BPKD Pemkab Bantaeng, hanya memberikan janji angin surga alias janji palsu kepada beberapa oknum Guru di Kecamatan Bissappu, Kabupaten Bantaeng.

“Saya terima aduan dari beberapa Guru berstatus ASN di Kecamatan Bissappu yang menyampaikan bahwa tunjangan 100 persen untuk Gaji ke-13 dan THR tahun 2024, sampai sekarang (awal Februari 2025), belum terbayarkan,” kata Asri Bakri. Sabtu, (08 Februari 2024).

“Aduan beberapa oknum Guru berstatus ASN itu dikirim via WhatsApp ke saya pada Selasa (04/02/25) dan mereka minta tolong untuk disampaikan ke OPD terkait dikarenakan teriakan mereka sepertinya tidak didengarkan,” ungkap Asri Bakri.

 Komentar

Berita Terbaru
Olahraga14 Maret 2025 23:37
Erick Thohir: Joey, Dean, dan Emil Siap Berikan yang Terbaik Bagi Indonesia
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Ketua Umum PSSI, Erick Thohir menyatakan bahwa PSSI telah resmi menerima surat Eligibility to Play for Representati...
Daerah14 Maret 2025 23:13
Bupati Pinrang Ajak Masyarakat Bersatu-Doakan Kelancaran Program Pembangunan
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Bupati Pinrang, H. A. Irwan Hamid, S.Sos., bersama masyarakat Karangan Barat, Kelurahan Padaidi, Kecamatan Mattiro Bulu...
Nasional14 Maret 2025 22:34
Legislator NasDem Teguh Iswara Ingatkan Kesiapsiagaan Infrastruktur Hadapi Mudik Lebaran
Pedomanrakyat.com, Bandung – Anggota Komisi V DPR RI Teguh Iswara Suardi menyoroti aspek krusial untuk memastikan kelancaran dan keamanan perjal...
Daerah14 Maret 2025 22:10
Irwan Bachri Syam Soroti Desain Atap Islamic Center Lutim, Instruksikan Perbaikan
Pedomanrakyat.com, Lutim – Bupati Luwu Timur, H. Irwan Bachri Syam, Jumat (14/03/2025), meninjau langsung perkembangan pembangunan Islamic Cente...