DPRD Makassar Gelar Rapat Bamus, Bahas Agenda Reses dan Raker Komisi dengan SKPD

Nhico
Nhico

Kamis, 22 Mei 2025 11:54

 Ketua Bamus DPRD Kota Makassar, Anwar Faruq.
Ketua Bamus DPRD Kota Makassar, Anwar Faruq.

Pedomanrakyat.com, Makassar – Badan Musyawarah (Bamus) DPRD Kota Makassar menggelar rapat di Ruang Banggar DPRD Kota Makassar, Jalan AP Pettarani, pada Rabu (21/5/2025).

Ketua Bamus DPRD Kota Makassar, Anwar Faruq menyampaikan Bamus telah menyusun dan menyepakati delapan agenda penting yang akan dilaksanakan dalam tahun 2025.

Agenda tersebut di antaranya pelaksanaan reses, rapat kerja bersama komisi-komisi dan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD), serta sejumlah agenda lainnya yang mengacu pada ketentuan perundang-undangan.

“Alhamdulillah, hari ini kita telah mengagendakan delapan kegiatan yang akan kita laksanakan. Salah satunya adalah reses, yang menjadi sarana penting bagi anggota dewan untuk turun langsung mendengarkan aspirasi masyarakat,” ujar Anwar Faruq, Rabu (21/5/2025).

 

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah22 Mei 2025 15:41
Wali Kota Parepare Tasming Hamid Dorong Inovasi Layanan Publik Melalui Aplikasi “Parepare Dalam Genggaman”
Pedomanrakyat.com, Parepare – Wali Kota Parepare, Tasming Hamid, melakukan pertemuan dengan Rektor Institut Teknologi Habibie (ITH) Parepare beserta...
Metro22 Mei 2025 15:36
Wilayah Timur dan Utara Makassar Jadi Prioritas, PDAM Matangkan Izin Pemasangan Pipa dengan BBPJN dan Pemkot Makassar
Pedomanrakyat.com, Makassar – Plt Direktur Utama PDAM Kota Makassar, Hamzah Ahmad, mendampingi Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, menerima kunju...
Ekonomi22 Mei 2025 15:30
Wawali Makassar Harap PWG Jadi layanan kesehatan, Jangkau Semua Masyarakat
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wakil Wali Kota Makassar, Aliyah Mustika Ilham, secara resmi membuka Prife Wellness Gallery (PWG) Rumah Sehat Prif...
Metro22 Mei 2025 15:28
Aliyah Mustika Ilham Apresiasi Badan Usaha Peduli Kesehatan Pekerja di Makassar
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wakil Wali Kota Makassar, Aliyah Mustika Ilham menghadiri acara Gathering Badan Usaha dan Apresiasi Tahun 2025 yan...