Fraksi Demokrat Apresiasi Kinerja Disnakertrans Sulsel

Muh Saddam
Muh Saddam

Kamis, 16 Januari 2025 16:02

Ketua fraksi Demokrat DPRD Sulsel, Fatma Wahyuddin.
Ketua fraksi Demokrat DPRD Sulsel, Fatma Wahyuddin.

Pedomanrakyat.com, Makassar – Fraksi Demokrat DPRD Sulawesi Selatan mengapresiasi kinerja Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Sulsel.

Hal tersebut disampaikan langsung Ketua fraksi Demokrat DPRD Sulsel, Fatma Wahyuddin, saat rapat kerja bersama Organisai Perangkat Daerah (OPD) mitra kerja Komisi E DPRD Sulsel, Kamis (16/1/2025).

Legislator Demokrat sulsel ini melihat Disnakertrans Sulsel ini harus diberi apresiasi, karena belanja anggaran yang di berikan senilai sebesar Rp36 miliar.

“Alhamdulillah mereka bisa mengendalikan anggaran tersebut, dia membelanjakan sesuai dengan apa yang di inginkan,” kata Fatma.

Politisi Partai Demokrat ini, menuturkan bahwa dari anggaran tersebit realisasinya mencapi 99,71 perse, hal tersebut tenyu itu sangat luar biasa.

“Sehingga saya sendiri dari fraksi partai Demokrat memberikan apresiasi kepada dinas tenaga kerja untuk pencapaiannya itu,” bebernya.

Selain itu kata dia, pihaknya juga melihat dengan adanya silpa yang mereka bisa berikan kepada pemerintah kota sebesar Rp108 juta.

“Jadi ini suatu apresisasi yang sangat luar biasa yang bagi saya memberikan apresiasi kepada kepala dinas yang bersangkutan,” terang FW, akronim namanya.

Sementara itu, Kadisnaker Sulsel Jayadi Nas meniturkam bahwa, sisa anggaran di Disnakertrans sebesar Rp108 juta dan itu dikembalikan di kas daerah.

“Hutang kami tidak ada alhamdulillaj, kami adalah OPD pelayanan, sehingga pendapatan kami hanya 400 juta,” tutur Jayadi.

 Komentar

Berita Terbaru
Metro04 November 2025 22:31
Aliyah Mustika Ilham: dr. Abdul Azis Adalah Simbol Ketulusan dan Pengabdian
Pedomanrakyat.com, Gowa – Wakil Wali Kota Makassar Aliyah Mustika Ilham menghadiri ceramah dan doa bersama mengenang aktivis kemanusiaan sekalig...
Metro04 November 2025 21:29
Lepas Sambut Pangdam Hasanuddin, Wagub Fatmawati Tegaskan Sinergi Pemprov–TNI
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wakil Gubernur Sulawesi Selatan, Fatmawati Rusdi, menegaskan pentingnya sinergi yang solid antara Pemerintah Provi...
Daerah04 November 2025 20:30
Pemkab Luwu Timur Gandeng Briton Cambridge Kembangkan Sekolah dan BLK Bertaraf Internasional
Pedomanrakyat.com, Lutim – Pemerintah Kabupaten Luwu Timur (Pemkab Lutim) menandatangi Memorandum of Understanding (MoU) dengan Briton English E...
Daerah04 November 2025 19:26
Wabup Sinjai Mahyanto Tutup Kegiatan Local Digital Heroes 2025
Pedomanrakyat.com, Sinjai – Wakil Bupati Sinjai Andi Mahyanto Mazda secara resmi menutup kegiatan Local Digital Heroes Tahun 2025 untuk Sahabat ...