Gempa M 7,7 Taiwan Terdahsyat dalam 25 Tahun Terakhir

Nhico
Nhico

Kamis, 04 April 2024 08:18

Gempa Taiwan.(F-INT)
Gempa Taiwan.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Turki – Direktur Pusat Seismologi Taiwan, Wu Chien Fu, mengatakan gempa magnitudo 7,7 yang melanda Hualien County adalah gempa terkuat dan terbesar dalam 25 tahun terakhir.

“Gempanya dekat dengan daratan dan dangkal. Gempa ini terasa di seluruh Taiwan dan pulau-pulau lepas pantai. Ini yang terkuat dalam 25 tahun sejak gempa [1999],” kata Wu kepada wartawan, seperti dikutip AFP, Rabu (3/4).

Wu mengacu pada gempa M 7,6 yang terjadi pada September 1999 di Taiwan yang menewaskan sekitar 2.400 orang.

Wu sendiri berkata demikian setelah Badan Meteorologi Jepang merevisi kekuatan gempa bumi di Taiwan dari semula 7,5 menjadi 7,7.

 Komentar

Berita Terbaru
International18 Oktober 2024 10:15
Rusia Warning Israel Jangan Serang Situs Nuklir Iran
Pedomanrakyat.com, Rusia – Rusia memperingatkan Israel untuk tidak coba-coba mempertimbangkan menyerang fasilitas nuklir Iran. Wakil Menteri L...
Metro18 Oktober 2024 10:03
Bersama Pejabat Kantor Wilayah Perbendaharaan Negara, Pjs Arwin Dorong Serapan APBN-APBD Makassar 2024
Pedomanrakyat.com, Makassar – Pjs Wali Kota Makassar Andi Arwin Azis mendorong seluruh perangkat daerah Kota Makassar agar mempercepat serapan A...
Politik18 Oktober 2024 09:54
Andalan Hati Semakin Kuat, 63 Legislator DPRD Sulsel Siap Menangkan Pilgub 2024
Pedomanrakyat.com, Makassar – Dukungan politik untuk pasangan calon gubernur dan wakil gubernur nomor urut 2, Andi Sudirman Sulaiman- Fatmawati Rusd...
Metro18 Oktober 2024 09:49
Diduga Langgar Netralitas, Bawaslu Sulsel Periksa Oknum Kepala Sekolah di Makassar
Pedomanrakyat.com, Makassar – Seorang kepala sekolah di Makassar, berinisial Hj SA telah menjalani pemeriksaan intensif di Kantor Bawaslu Sulsel J...