Helmy Budiman Berharap Pejabat Baru Segera Laksanakan Kegiatan Pemerintahan

Muh Saddam
Muh Saddam

Kamis, 16 Februari 2023 15:55

Kepala Bappeda Makassar, Helmy Budiman
Kepala Bappeda Makassar, Helmy Budiman

Pedomanrakyat.com, Makassar – Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Makassar, berharap dengan adanya pergantian pejabat baru segera melaksanakan kegiatan-kegiatan pemerintahan.

Kepala Bappeda Makassar, Helmy Budiman menuturkan bahwa, adanya penyegaran yang dilakukan Wali Kota diharapkan kegiatan-kegiatan segera ditindak lanjuti.

“Segera dijalan kan supaya masyarakat-masyarakat betul-betul siap dalam mendukung Pemerintah,” jelas Helmy, melalui Bappeda Corner, Kamis (16/2/2023).

Kedua kata Helmy, yang namanya anggaran itu masih di atas kertas atau belum ada budgetnya. Kecuali bukan dari masyarakat sendiri yang membiayai.

“Melalui pajak dan retribusinya dibayar sehingga kita bisa kembalikan lagi kepada masyarakat,” terang Helmy.

“Manipulasi dalam pajak kita berusaha semaksimal mungkin untuk meminimalisir, supaya uang bisa sepenuhnya digunakan pemerintah dikembalikan lagi kepada masyarajat,” pungkasnya.

 Komentar

Berita Terbaru
Metro26 November 2024 08:34
Tingkatkan Keahlian, Kalla Rescue Ikuti dan Laksanakan Berbagai Latihan Intensif
Pedomanrakyat.com, Makassar – Kalla Rescue memperkuat komitmennya terhadap kesiapsiagaan menghadapi resiko bencana dan situasi darurat melalui b...
Artikel25 November 2024 22:49
Rezki Lutfi Luangkan Waktu Ziarah ke Makam Almarhumah Ibunda Tercinta di Masa Tenang
Pedomanrakyat.com, Gowa – Dua hari menjelang hari pencoblosan Pilwalkot Makassar pada 27 November 2024, Rezki Mulfiati Lutfi meluangkan waktu un...
Metro25 November 2024 22:43
Pastikan Kelancaran Pilkada Serentak, Komisi E DPRD Sulsel Kunjungi KPU Gowa dan Takalar
Pedomanrakyat.com, Makassar – Anggota Komisi E DPRD Sulawesi Selatan, H Mahmud melakukan kunjungan kerja ke Kantor Komisi Pemilihan Umum Daerah ...
Olahraga25 November 2024 20:40
7 Pemain Abroad Hiasi Skuad Timnas Indonesia untuk Piala AFF, Ini Daftarnya
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Shin Tae-yong sudah memutuskan daftar pemain Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2024. Total, ada 33 nama yang dirilis...