Iqbal Suhaeb Sebentar Lagi Jabat Pj Wali Kota Makassar

Editor
Editor

Kamis, 09 Januari 2020 04:25

Iqbal Suhaeb Sebentar Lagi Jabat Pj Wali Kota Makassar

Pedoman Rakyat, Makassar – Kursi Penjabat (Pj) wali kota Makassar yang kini diemban oleh M Iqbal Samad Suhaeb sepertinya tidak lama lagi.

Informasi diperoleh, Gubernur Sulawesi Selatan Nurdin Abdullah tengah menggodok nama-nama penggantinya. 

Bahkan, dikabarkan SK pergantian tersebut sudah ada.

Saat dikonfirmasi terkait kabar tersebut, M Iqbal Samad Suhaeb enggan menanggapi terlalu jauh. Pasalnya, hal itu masih sebatas wacana atau isu.

“Kalau isu kenapa mau dikomentari,” kata Iqbal dengan singkat.

Iqbal mengatakan dirinya akan mengemban amanah yang ditugaskan dari Nurdin Abdullah" href="https://pedomanrakyat.com/tag/gubernur-sulsel-nurdin-abdullah/">Gubernur Sulsel Nurdin Abdullah. Termasuk, kata dia, bila harus menanggalkan jabatannya sebagai Pj Wali Kota Makassar.

Sebagai seorang Aparatur Sipil Negara (ASN) Lingkup Pemprov Sulsel, lanjut Iqbal, otomatis atasan langsungnya adalah Gubernur. Oleh karena itu, perintah atasan harus diikuti.

“Kita itu sebagai bawahan harus mengikuti perintah atasan,” tutup Iqbal. (zul)

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah04 April 2025 16:55
Dihadiri Bupati dan Wabup Sidrap, Halal Bihalal Alumni IPM Berlangsung Istimewa
Pedomanrakyat.com, Sidrap – Alumni Ikatan Pelajar Muhammadiyah (IPM) dan Ikatan Remaja Muhammadiyah (IRM) se-Kabupaten Sidenreng Rappang menggel...
Metro04 April 2025 14:14
Gubernur Andi Sudirman Sulaiman Sambut Kedatangan Menteri Pertahanan di Sulsel
Pedomanrakyat.com, Maros – Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman, menyambut langsung kedatangan Menteri Pertahanan Republik Indonesia, S...
Metro04 April 2025 10:34
Ketua DPRD Sulsel Rachmatika Dewi Hadiri Halal Bihalal Bersama Keluarga Besar IKA Unhas
Pedomanrakyat.com, Makassar – Ketua DPRD Sulawesi Selatan, Andi Rachmatika Dewi, menghadiri acara halal bihalal keluarga besar Ikatan Keluarga Alumn...
Daerah04 April 2025 10:21
Silaturahmi Alumni Smansa, Wali Kota Tasming Hamid Dorong Sinergi untuk Parepare Maju
Pedomanrakyat.com, Parepare – Wali Kota Parepare, Tasming Hamid, menghadiri acara Halal Bihalal SMA Negeri 1 (Smansa) Parepare yang digelar di Audit...