Israel Serang Iran, Harga Minyak Meroket

Nhico
Nhico

Jumat, 19 April 2024 15:17

Ilustrasi Harga Minyak Meroket.(F-INT)
Ilustrasi Harga Minyak Meroket.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Iran Kondisi di Timur Tengah semakin panas.

Israel dikabarkan melakukan serangan dengan rudal ke Iran.

Dikutip dari Reuters, Jumat (19/4/2024), kondisi tersebut memacu harga minyak melonjak 3%.

Harga minyak Brent berjangka naik US$ 2,63 atau 3% menjadi US$ 89,74 per barel.

Sementara, kontrak West Texas Intermediate AS naik US$ 2,56 atau 3,1% menjadi US$ 84,66 per barel.

ABC News mengutip seorang pejabat AS mengatakan bahwa rudal Israel telah menghantam sebuah lokasi di Iran.

Kantor berita Iran, Fars, melaporkan ledakan terdengar di sebuah bandara di Kota Isafahan namun penyebabnya belum diketahui.

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah18 Maret 2025 20:08
Pemkab Gelar Rakor Jelang Idul Fitri, Bupati Bone Minta Tiga Pilar Garda Jadi Terdepan Jaga Kantibmas
Pedomanrakyat.com, Bone – Pemerintah Kabupaten Bone melaksanakan Rapat Koordinasi(Rakor) Forkopimda Bersama Forkopimcam Kabupaten Bone jelang Idul F...
Daerah18 Maret 2025 19:33
Sinergi Lintas Sektoral Siap Amankan Idul Fitri 1446 H
Pedomanrakyat.com, Sidrap – Seluruh elemen, mulai dari Pemerintah Kabupaten Sidrap, Polri, TNI, hingga lembaga pelayanan publik, duduk bersama d...
Daerah18 Maret 2025 19:03
Sudirman Bungi Buka Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal RPJMD 2025–2029
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Wakil Bupati Pinrang, Sudirman Bungi, S.IP., M.Si., secara resmi membuka Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal Rencana...
Daerah18 Maret 2025 18:39
Pemkab Sinjai Buka Posko Pengaduan THR, Dibuka Hingga 27 Maret 2025
Pedomanrakyat.com, Sinjai – Pemerintah Kabupaten Sinjai, melalui Dinas Koperasi UKM dan Tenaga Kerja mulai membuka posko pengaduan pembayaran tunjan...