Joan Mir Jadi Pebalap Paling Sering Jatuh Sepanjang MotoGP 2023

Nhico
Nhico

Kamis, 18 Mei 2023 15:45

Joan Mir Jadi Pebalap Paling Sering Jatuh Sepanjang MotoGP 2023

Pedomanrakyat.com, Jakarta – Joan Mir masih belum bisa memperlihatkan performa apiknya bersama Repsol Honda di Grand Prix MotoGP 2023.

Bagaimana tidak, dirinya harus terjatuh dalam tiga seri balapan terakhir di musim ini secara beruntun.

Mir tidak mampu menyentuh garis finis saat tampil di MotoGP Amerika, Spanyol dan Prancis. Bahkan menurut laporan Speedweek, mantan pembalap Suzuki Ecstar tersebut sudah jatuh 11 kali hingga seri kelima musim ini.

Joan Mir masih berusaha mengenal motornya. Sayangnya, itu membuatnya jatuh. Rins berada dalam situasi yang berbeda, dia menjalani akhir pekan yang hebat di Austin tetapi dua balapan terakhir tidak terlalu bagus. Mereka semua mencoba, tapi kami belum sejauh itu dengan motornya,” jelas Puig.

 

 Komentar

Berita Terbaru
Metro29 April 2025 21:03
Wali Kota Parepare Tasming Hamid Jajaki Kerjasama Pendidikan Digital dengan Google
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Wali Kota Parepare, Tasming Hamid menghadiri agenda prestisius “Google for Education Leader Series” yang digela...
Daerah29 April 2025 20:07
Pemkab Soppeng Komitmen Turunkan Prevalensi Stunting Jadi 22 Persen di 2025
Pedomanrakyat.com, Soppeng – Kabupaten Soppeng menggelar Rapat Koordinasi Bidang Konvergensi Upaya Pencegahan dan Percepatan Penurunan Stunting ...
Metro29 April 2025 19:34
Pemprov Sulsel Dukung Pendidikan Anak Berkebutuhan Khusus
Pedomanrakyat.com, Makassar – Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Sulawesi Selatan, Jufri Rahman, mewakili Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirm...
Metro29 April 2025 19:08
Fraksi PDIP Makassar Temui Wali Kota Munafri, Siap Dukung Program Appi-Aliyah
Pedomanrakyat.com, Makassar – Fraksi PDI Perjuangan DPRD Kota Makassar, melakukan silaturahmi dengan Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, pada...