Kebersamaan adalah Kemenangan, Tekad FKJ The Orange Team di Palopo

Zafran Alvaro
Zafran Alvaro

Rabu, 30 November 2022 14:58

Kebersamaan adalah Kemenangan, Tekad FKJ The Orange Team di Palopo

Pedomanrakyat.com, Makassar – Sebanyak 400 Pembantu Pembina Keluarga Berencana Desa (PPKBD) Kota Palopo berkumpul, pagi tadi.

Farid Kasim Judas (FKJ) menamai mereka sebutan The Orange Team.

Hal tersebut dalam kegiatan out bond dan edukasi penguatan Sumber Daya Manusia (SDM) untuk kader Sub PPKBD Palopo, di Pantai Labombo, Rabu (30/11/2022).

Terlihat bagaimana kebersamaan mereka dalam kegiatan pagi tadi untuk meraih kemenangan.

Apalagi sejak awal, Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Palopo, Farid Kasim Judas, hadir langsung memberi semangat kepada kader PPKBD.

“Kebersamaan adalah kekuataan dan kebersamaan adalah kemenangan,” kata FKJ akronim nama Farid Kasim Judas, mengawali sambutannya, pagi tadi.

Selain itu, FKJ juga meminta kepada seluruh kader sub PPKBD Palopo, agar memberikan perhatikan serius kepada seluruh masyarakat di Kota Palopo.

Penulis : Muh Saddam

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah03 November 2025 22:29
Bupati Irwan: Sinergi Antarinstansi Jadi Fondasi Pembangunan Berkeadilan di Pinrang
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Bupati Pinrang, H. A. Irwan Hamid, S.Sos, menegaskan pentingnya sinergi lintas sektor dalam memperkuat pembangunan ...
Metro03 November 2025 21:27
Pemprov Sulsel–Pelindo Kolaborasi Perkuat Jalur Ekspor Tanpa Transit Pulau Jawa
Pedomanrakyat.com, Makassar – Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Jufri Rahman menerima audiensi PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) Region...
Metro03 November 2025 20:26
Wali Kota Munafri Pimpin Langsung Upaya Mediasi Polemik Pasar Pannampu
Pedomanrakyat.com, Makassar – Pemerintah Kota Makassar di bawah kepemimpinan Wali Kota Munafri Arifuddin kembali menunjukkan komitmennya dalam m...
Metro03 November 2025 19:31
Waka DPRD Sulsel Yasir Apresiasi Penurunan Harga Pupuk Subsidi 20% , Angin Segar untuk Petani
Pedomanrakyat.com, Bone – Kabar baik datang untuk para petani di Kabupaten Bone! Wakil Ketua DPRD Sulawesi Selatan, Yasir Machmud memberikan apr...