Pedomanrakyat.com, El Savador – Kepala Kepolisian El Salvador Komisioner Jenderal Polisi Mauricio Arriaza Chicas, yang dikenal memimpin “perang” terhadap geng-geng kriminal di negara tersebut, tewas dalam kecelakaan helikopter.
Presiden Nayib Bukele memerintahkan penyelidikan terhadap kecelakaan helikopter tersebut.
Seperti dilansir AFP, Senin (9/9/2024), sosok Arriaza Chicas memimpin penindakan tegas otoritas El Salvador terhadap geng-geng kriminal sejak Maret 2022.
Baca Juga :
“Kami dengan menyesal mengonfirmasi kematian semua penumpang helikopter UH-1H Angkatan Udara Salvador, yang jatuh di Pasaquina,” demikian pernyataan militer El Salvador via media sosial X.
Komentar