Kepulauan Solomon Diguncang Gempa M7,0, Ada Peringatan Tsunami!

Nhico
Nhico

Selasa, 22 November 2022 12:38

Kepulauan Solomon Diguncang Gempa M7,0, Ada Peringatan Tsunami!

Pedomanrakyat.com, Solomon – Gempa bumi dengan Magnitudo (M) 7,0 mengguncang Kepulauan Solomon pada hari Selasa (22/11). Saksi mata melaporkan guncangan hebat yang membuat televisi dan barang-barang lainnya terlempar ke lantai.

Dilansir kantor berita AFP, Selasa (22/11/2022), peringatan tsunami dikeluarkan untuk wilayah pantai Solomon dalam jarak 300 kilometer (185 mil) dari pusat gempa.

“Ini gempa yang besar,” Joy Nisha, seorang resepsionis di Heritage Park Hotel di ibu kota Honiara, mengatakan kepada AFP.

“Beberapa barang di hotel jatuh. Semua orang tampak baik-baik saja, tapi panik,” imbuhnya.

 

 Komentar

Berita Terbaru
Metro04 November 2025 21:29
Lepas Sambut Pangdam Hasanuddin, Wagub Fatmawati Tegaskan Sinergi Pemprov–TNI
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wakil Gubernur Sulawesi Selatan, Fatmawati Rusdi, menegaskan pentingnya sinergi yang solid antara Pemerintah Provi...
Daerah04 November 2025 20:30
Pemkab Luwu Timur Gandeng Briton Cambridge Kembangkan Sekolah dan BLK Bertaraf Internasional
Pedomanrakyat.com, Lutim – Pemerintah Kabupaten Luwu Timur (Pemkab Lutim) menandatangi Memorandum of Understanding (MoU) dengan Briton English E...
Daerah04 November 2025 19:26
Wabup Sinjai Mahyanto Tutup Kegiatan Local Digital Heroes 2025
Pedomanrakyat.com, Sinjai – Wakil Bupati Sinjai Andi Mahyanto Mazda secara resmi menutup kegiatan Local Digital Heroes Tahun 2025 untuk Sahabat ...
Daerah04 November 2025 18:29
Pemkab Sidrap Pacu Inovasi Digital dengan Dukungan AI
Pedomanrakyat.com, Sidrap – Pemerintah Kabupaten Sidrap menunjukkan komitmen dalam memacu inovasi digital dan memperkuat tata kelola pemerintaha...