Ketua DPRD Pangkep Haris Gani Sampaikan Capaian Anggaran dan Prestasi saat Menjabat: Semoga Bermanfaat bagi Masyarakat!

Nhico
Nhico

Rabu, 28 Agustus 2024 23:22

Ketua DPRD Pangkep Haris Gani.
Ketua DPRD Pangkep Haris Gani.
Pedomanrakyat.com, Pangkep – 35 Anggota DPRD Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan (Pangkep) periode 2024-2029 resmi dilantik.

Para anggota dewan yang terpilih lewat Pemilihan Legislatif (Pileg) tersebut dilantik lewat rapat paripurna DPRD Pangkep.

Ketua DPRD periode 2019-2024, H. Haris Gani, S.Sos.,M.Si memaparkan capaian anggaran serta prestasi yang telah diraih selama masa kepemimpinannya.

Haris Gani pun berharap pencapaian tersebut dapat memberikan manfaat bagi masyarakat.

Selain itu, Haris Gani juga mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah menyukseskan Pemilu Legislatif 2024, khususnya Komisi Pemilihan Umum dan Bawaslu beserta jajarannya.

Haris Gani menyampaikan penghargaan kepada anggota DPRD sebelumnya atas pengabdian selama lima tahun dan berharap amal mereka diterima oleh Tuhan YME.

Selama periode lalu, pembangunan Kabupaten Pangkep meningkat dan pengelolaan APBD mendapat opini Wajar Tanpa Pengecualian dari BPK RI.

Oleh karena itu, Haris mengajak anggota DPRD yang baru untuk bekerja sama membangun sinergi dan menjalankan tugas dengan baik.

 Komentar

Berita Terbaru
Metro15 Maret 2025 07:34
Para Penggali Kubur, Petugas TPA, dan Pemangkas Pohon Dapat Sembako Ramadan dari Wagub Sulsel Fatmawati Rusdi
Pedomanrakyat.com, Makassar- Wakil Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Fatmawati Rusdi, menyalurkan ratusan paket sembako dan sarung kepada pekerja Te...
Ekonomi15 Maret 2025 06:29
Bantu Permodalan UMKM, Wagub Sulsel Fatmawati Rusdi Akan Lelang Preloved Pakaian di Trend Hijab Expo 2025
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wakil Gubernur Sulawesi Selatan, Fatmawati Rusdi, mengapresiasi pelaksanaan Trend Hijab Expo 2025 saat membuka aca...
Olahraga14 Maret 2025 23:37
Erick Thohir: Joey, Dean, dan Emil Siap Berikan yang Terbaik Bagi Indonesia
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Ketua Umum PSSI, Erick Thohir menyatakan bahwa PSSI telah resmi menerima surat Eligibility to Play for Representati...
Daerah14 Maret 2025 23:13
Bupati Pinrang Ajak Masyarakat Bersatu-Doakan Kelancaran Program Pembangunan
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Bupati Pinrang, H. A. Irwan Hamid, S.Sos., bersama masyarakat Karangan Barat, Kelurahan Padaidi, Kecamatan Mattiro Bulu...