Pedomanrakyat.com, Jakarta – Mantan Direktur Utama (Dirut) Pertamina Karen Agustiawan telah selesai menjalani pemeriksaan di KPK.
Karen diperiksa sebagai tersangka dan ditahan dalam kasus korupsi liquefied natural gas (LNG) atau gas alam cair.
“Dan menetapkan tersangka GKA atau KA. Direktur Utama PT Pertamina periode 2009-2014,” kata Ketua KPK Firli Bahuri.
Baca Juga :
Karen akan menjalani penahanan 20 hari pertama di Rutan KPK.
Komentar