Layani Nasabah, Karyawan PT BPD Sulselbar KCU Bone Kompak Kenakan Pakaian Bernuansa Adat

Nhico
Nhico

Jumat, 11 April 2025 19:25

Karyawan PT BPD Sulselbar KCU Bone Kompak Kenakan Pakaian Bernuansa Adat.
Karyawan PT BPD Sulselbar KCU Bone Kompak Kenakan Pakaian Bernuansa Adat.

Pedomanrakyat.com, Bone — PT BPD Sulselbar KCU Bone menghadirkan suasana berbeda pada pelayanan kepada nasabah, Kamis (10 April 2025).

Pasalnya, seluruh pegawai PT BPD Sulselbar KCU Bone kompak mengenakan pakaian bernuansa adat.

Pimpinan Utama Bank Sulselbar Kantor Cabang Utama Bone, Muhammad Anas yang dikonfirmasi mengatakan, apa yang dilakukan ini sebagai bentuk memperingati Hri Jadi Bone (HJB) ke-695.

“Selamat Hari Jadi Bone (HJB) ke-695,” tutur Pimpinan Utama Bank Sulselbar Kantor Cabang Utama Bone, Muhammad Anas.

Pada Hari Jadi Bone (HJB) ke-695 Tahun 2025 ini mengusung tema “Mappasitemmu Ininawa Bone ri Madecengnge” yang berarti “Menyatukan Hati, Bone yang Lebih Baik”.

 

 Komentar

Berita Terbaru
Metro04 November 2025 22:31
Aliyah Mustika Ilham: dr. Abdul Azis Adalah Simbol Ketulusan dan Pengabdian
Pedomanrakyat.com, Gowa – Wakil Wali Kota Makassar Aliyah Mustika Ilham menghadiri ceramah dan doa bersama mengenang aktivis kemanusiaan sekalig...
Metro04 November 2025 21:29
Lepas Sambut Pangdam Hasanuddin, Wagub Fatmawati Tegaskan Sinergi Pemprov–TNI
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wakil Gubernur Sulawesi Selatan, Fatmawati Rusdi, menegaskan pentingnya sinergi yang solid antara Pemerintah Provi...
Daerah04 November 2025 20:30
Pemkab Luwu Timur Gandeng Briton Cambridge Kembangkan Sekolah dan BLK Bertaraf Internasional
Pedomanrakyat.com, Lutim – Pemerintah Kabupaten Luwu Timur (Pemkab Lutim) menandatangi Memorandum of Understanding (MoU) dengan Briton English E...
Daerah04 November 2025 19:26
Wabup Sinjai Mahyanto Tutup Kegiatan Local Digital Heroes 2025
Pedomanrakyat.com, Sinjai – Wakil Bupati Sinjai Andi Mahyanto Mazda secara resmi menutup kegiatan Local Digital Heroes Tahun 2025 untuk Sahabat ...