Makam Brigadir J Direncanakan Dibongkar Hari Ini

Nhico
Nhico

Rabu, 27 Juli 2022 07:53

Makam Brigadir J Direncanakan Dibongkar.(F-INT)
Makam Brigadir J Direncanakan Dibongkar.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Jakarta – Proses pelaksanaan autopsi ulang jenazah Brigadir Nofriansyah Yoshua Hutabarat atau Brigadir J direncanakan akan dilakukan hari ini.

Pembongkaran kuburan Brigadir J direncanakan dilakukan pagi ini pukul 07.30 WIB.

Dilansir detikSumut, Rabu (27/7/2022) Kuasa hukum keluarga Brigadir Yoshua, Jonshon Panjaitan mengatakan usai pembongkaran kuburan akan langsung dilakukan autopsi dan visum.

Pemeriksaan secara khusus akan dilakukan terhadap luka luar dan dalam.

“Pembongkaran kuburan paling cepat pukul 07:30. Selanjutnya tindakan autopsi dan visum. Akan dilakukan pemeriksaan luka di luar dan di dalam. Secara khusus luka-luka yang dari luar antara lain, di muka, di belakang telinga, bahu sebelah kanan, leher, kemudian daerah perut kiri dan kanan, tangan penting harus diperiksa. Termasuk kaki,” jelasnya, Rabu (27/7/2022) dini hari di RSUD Sungai Bahar.

 Komentar

Berita Terbaru
Metro05 November 2025 23:32
Jepang Siapkan Reform Imigrasi, Sulsel Siapkan Talenta
Pedomanrakyat.com, Makassar – Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan, Jufri Rahman menerima audiensi Konsulat Jenderal Jepang di Makassar, ...
Metro05 November 2025 22:40
Melinda Aksa: Lansia Adalah Sumber Inspirasi dan Pilar Keluarga Tangguh
Pedomanrakyat.com, Makassar – Ketua TP PKK Kota Makassar, Melinda Aksa, mengajak kader PKK kecamatan dan kelurahan untuk terus berperan aktif da...
Metro05 November 2025 22:20
Sekda Sulsel Terima Tim Bank Dunia Bahas Pembiayaan Infrastruktur Daerah
Pedomanrakyat.com, Makassar – Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Jufri Rahman menerima kunjungan audiensi dari tim Bank Dunia (World Ba...
Daerah05 November 2025 21:39
Capaian UHC Pinrang Jadi Bukti Nyata Komitmen Pemerintah Daerah terhadap Kesehatan Warga
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Komitmen Pemerintah Kabupaten Pinrang dalam memastikan seluruh lapisan masyarakat mendapatkan layanan kesehatan yang ad...