NasDem: Kenaikan Iuran BPJS Kesehatan Beratkan Rakyat

Nhico
Nhico

Jumat, 15 Juli 2022 18:33

Irma Suryani.(F-IST)
Irma Suryani.(F-IST)

Pedomanrakyat.com, Jakarta – Anggota Komisi IX DPR RI dari Fraksi Partai NasDem, Irma Suryani menolak rencana kenaikan iuran BPJS Kesehatan. Rencana kenaikan tarif tersebut seiring dengan adanya aturan kelas rawat inap standar (KRIS).

Irma menilai rencana kenaikan iuran BPJS Kesehatan akan semakin memberatkan rakyat, mengingat situasi ekonomi yang masih sulit.

“Komisi IX DPR tidak setuju ada kenaikan iuran, mengingat pendapatan penerima upah tidak naik, dan syarat menjadi peserta BPJS harus satu keluarga tentu sangat memberatkan rakyat,” kata Irma dalam keterangannya, Rabu (13/7).

Sampai hari ini, kata Legislator NasDem tersebut, Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin belum menyampaikan secara detail tentang rencana kenaikan dan rencana satu tarif (satu kelas) tersebut.

“Sampai hari ini Menteri Kesehatan dan BPJS belum menyampaikan secara detail tentang kenaikan iuran dan rencana iuran satu tarif itu,” ujar Legislator NasDem dari Dapil Sumatra Selatan II itu.

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah12 Maret 2025 23:38
Bupati Syaharuddin Alrif Dukung BPJS Ketenagakerjaan Lindungi Petani-Pekerja di Sidrap
Pedomanrakyat.com, Sidrap – Bupati Sidrap, Syaharuddin Alrif, menerima audiensi BPJS Ketenagakerjaan Sidrap di ruang kerjanya, Kelurahan Batu L...
Metro12 Maret 2025 23:08
Reses di Biringkanaya, Odhika Serap Aspirasi Warga Mulai Soal Banjir hingga Pembenahan Data DTKS
Pedomanrakyat.com, Makassar – Anggota DPRD Kota Makassar, Andi Odhika Cakra Satriawan, kembali turun langsung ke tengah masyarakat dalam rangka ...
Daerah12 Maret 2025 22:41
Bupati Ibas Sidak Proyek Pembangunan Pasar Tomoni, Target Rampung Akhir Maret
Pedomanrakyat.com, Lutim – Bupati Luwu Timur, H. Irwan Bachri Syam (Ibas), melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke proyek pembangunan Pasar Tomon...
Metro12 Maret 2025 22:11
DPRD Sulsel Komitmen Dukung Program Bangga Kencana dan Percepatan Penurunan Stunting BKKBN
Pedomanrakyat.com, Makassar – Ketua DPRD Sulawesi Selatan, Andi Rachmatika Dewi, menerima kunjungan Kepala Perwakilan BKKBN Sulsel, Shodiqin, di...