Pejabat dan Pegawai Non ASN Bapenda Makassar Senam Pagi Bersama di Anjungan Losari

Muh Saddam
Muh Saddam

Jumat, 16 Juni 2023 18:08

Pejabat dan Pegawai Non ASN Bapenda Makassar Senam Pagi Bersama di Anjungan Losari

Pedomanrakyat.com, Makassar – Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kota Makassar mengikuti senam sehat bersama seluruh SKPD maupun Perusda yang bertempat di Anjungan Pantai Losari, Jumat (16/6/2023).

Senam ini diikuti oleh beberapa pejabat ASN maupun pegawai non-ASN. Dengan berolahraga secara teratur.

Melalui senam ini diharapkan pegawai dapat menjaga kesehatan sehingga bisa melakukan aktifitas sehari-hari sehingga mampu membangun keakraban antarsesama rekan kerja.

Kegiatan senam ini selain untuk menyehatkan juga sebagai sarana menjalin kebersamaan dan kekompakan dengan semua elemen SKPD di wilayah Pemerintah Kota Makassar.

 Komentar

Berita Terbaru
Metro06 November 2025 23:30
HUT ke-418 Makassar: Momentum Bersatu dan Merajut Harmoni, Kolaborasi & Inovasi
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, menjadi narasumber dalam program Podcast DetikSore (live streaming) yang di...
Politik06 November 2025 22:41
Eric Horas: Gerindra Terbuka, Tapi Bergabung Harus Pahami Arah Perjuangan Partai
Pedomanrakyat.com, Makassar – Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Gerindra Kota Makassar, menggelar rapat koordinasi bulanan, Kamis (6/11/2205). ...
Metro06 November 2025 22:28
Sembilan Bulan Memimpin, Munafri Buktikan Kinerja Cemerlang untuk Kota Makassar
Pedomanrakyat.com, Makassar – Kerja nyata dan komitmen Munafri Arifuddin untuk membangun Kota Makassar terus menunjukkan hasil. Baru sembilan bu...
Daerah06 November 2025 21:26
Bupati Sinjai Lepas Atlet Anggar Jelang Pertandingan PRA-PORPROV
Pedomanrakyat.com, Sinjai – Bupati Sinjai, Hj. Ratnawati Arif menerima kunjungan dari pengurus Ikatan Anggar Seluruh Indonesia (IKASI) Kabupaten...