Pemkab Bulukumba Kembangkan Portal Satu Data Geospasial

Nhico
Nhico

Kamis, 27 Februari 2025 12:05

Pemkab Bulukumba Kembangkan Portal Satu Data Geospasial.
Pemkab Bulukumba Kembangkan Portal Satu Data Geospasial.
Pedomanrakyat.com, Bulukumba – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bulukumba terus mengembangkan layanan data berbasis digital dengan memperkenalkan Portal Satu Data Indonesia yang terintegrasi dengan Portal Satu Data Indonesia di pusat.

Kepala Bidang Statistik Persandian Dinas Kominfo dan Persandian Bulukumba, Andi Eliz Indayani, menjelaskan bahwa data geospasial mencakup informasi mengenai objek-objek yang terletak di bawah, pada, atau di atas permukaan bumi, termasuk lokasi geografis, dimensi, dan karakteristiknya.

“Data geospasial ini sangat penting untuk pengambilan keputusan dan perumusan kebijakan, serta mendukung kegiatan pembangunan yang berkaitan dengan ruang kebumian,” kata Andi Eliz dalam acara Sosialisasi Satu Data Indonesia Geospasial di Gedung Pinisi pada Selasa, 25 Februari 2025.

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah14 Januari 2026 10:53
Bupati Ibas Paparkan Potensi Besar Luwu Timur di Hadapan Pangdam Hasanuddin
Pedomanrakyat.com, Lutim – ‎Bupati Luwu Timur, Irwan Bachri Syam memaparkan potensi besar Luwu Timur dihadapan Panglima Kodam (Pangdam) XIV Hasanu...
Ekonomi14 Januari 2026 10:12
Bupati Soppeng: Kolaborasi Lintas Sektor Perkuat Ketahanan Pangan
Pedomanrakyat.com, Soppeng – Bupati Soppeng H. Suwardi Haseng, SE menghadiri Panen Raya Jagung Serentak Kuartal I Tahun 2026 yang digelar Polres...
Metro14 Januari 2026 09:05
Bupati Maros Chaidir Syam: RSUD Camba Siap Layani Warga Maros hingga Daerah Sekitar
Pedomanrakyat.com, Maros – Puluhan pasien telah memanfaatkan layanan RSUD Camba sejak diresmikan akhir 2025. Plt Direktur RSUD Camba, Sri Syamsi...
Metro14 Januari 2026 08:57
Puluhan SD di Maros Rusak, Perbaikan Mengandalkan Dana Pemerintah Pusat
Pedomanrakyat.com, Maros – Sebanyak 70 Sekolah Dasar (SD) di Kabupaten Maros tercatat membutuhkan rehabilitasi dengan tingkat kerusakan beragam,...