Pemkab Maros Siapkan Bantuan Rp1,3 Miliar untuk Beasiswa 866 Mahasiswa

Nhico
Nhico

Selasa, 19 April 2022 16:25

Pemkab Maros Siapkan Bantuan Rp1,3 Miliar untuk Beasiswa 866 Mahasiswa

Pedomanrakyat.com, Maros – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Maros menyiapkan bantuan pendidikan senilai Rp1,3 Miliar untuk 866 mahasiswa Kabupaten Maros

Bantuan tersebut diserahkan langsung oleh Bupati Maros, AS Chaidir Syam melalui Pimpinan Pusat (PP) Himpunan Pemuda Pelajar Mahasiswa Indonesia (HPPMI) Kabupaten Maros, yang diterima secara simbolis Ketua Umum PP HPPMI Maros, Athillah Naufal Ikram.

Penyerahan dilakukan dalam pembukaan Festival Gema Ramadhan (FGR) Ke-17 di Alun-alun Bank Sulselbar, area PTB Maros, selasa malam (19/4/2022).

Bupati Maros Chaidir Syam mengatakan, pihaknya berharap bantuan beasiswa ini digunakan mahasiswa dengan baik. Mengingat mahasiwa yang merupakan pemuda Maros kelak akan menjadi pemimpin di masa depan.

 

 Komentar

Berita Terbaru
Politik24 November 2024 22:23
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
Pedomanrakyat.com, Makassar – Anggota Dewan Pertimbangan DPP Partai Nasdem, Fatmawati Rusdi, menghadiri zikir dan doa bersama bertajuk “...
Artikel24 November 2024 22:01
Ribuan Warga Pinrang Larut dalam Doa-Dzikir Bersama yang Digelar RMS Community
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Ribuan masyarakat Kabupaten Pinrang menghadiri kegiatan Doa dan Dzikir Bersama yang digelar RMS Community di Rumah ...
24 November 2024 18:58
Apel Siaga, Bawaslu Makassar Komitmen Kawal Pilkada 2024 dengan Pengawas Ad-Hoc
Pedomanrakyat.com, Makassar – Bawaslu Makassar mengakhiri masa kampanye Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024 Bawaslu Kota Makassar ge...
Nasional24 November 2024 18:24
Gibran Minta PPDB Zonasi Dihapus, Ombudsman: Zonasi untuk Pemerataan Pendidikan
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Ombudsman RI menilai, sistem zonasi masih sangat relevan diberlakukan untuk mendorong pemerataan kualitas dan fasilitas...