Pj Bupati Beri Bonus Liburan Paskibra Takalar ke Surabaya

Nhico
Nhico

Kamis, 17 Agustus 2023 22:11

Pj Bupati Beri Bonus Liburan Paskibra Takalar ke Surabaya

Pedomanrakyat.com, Takalar – Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) yang bertugas menaikkan dan menurunkan bendera sukses melaksanakan tugasnya.

Atas kesuksesan Paskibra yang terdiri dari pasukan 17, 8, dan 45 tersebut, Pj Bupati Takalar melalui Sekretaris Daerah memberikan bonus liburan ke Surabaya, Jawa Timur.

Pj Bupati Takalar mengapresiasi kerja keras dan disiplin dalam latihan paskibra selama kurang lebih satu bulan lamanya.

“Karena seluruh tugas dalam rangkaian prosesi upacara mulai dari pengibaran maupun penurunan bendera dengan baik, maka Bapak Bupati memberikan bonus untuk jalan-jalan Ke Surabaya sebagai bentuk apresiasi terhadap adek-adek,” Kata Sekda Takalar.

Hal ini disampaikan Sekda Takalar mewakili Pj Bupati di halaman Rujab Bupati Takalar usai upacara penurunan bendera, Kamis (17/8/2023).

 Komentar

Berita Terbaru
Metro05 November 2025 23:32
Jepang Siapkan Reform Imigrasi, Sulsel Siapkan Talenta
Pedomanrakyat.com, Makassar – Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan, Jufri Rahman menerima audiensi Konsulat Jenderal Jepang di Makassar, ...
Metro05 November 2025 22:40
Melinda Aksa: Lansia Adalah Sumber Inspirasi dan Pilar Keluarga Tangguh
Pedomanrakyat.com, Makassar – Ketua TP PKK Kota Makassar, Melinda Aksa, mengajak kader PKK kecamatan dan kelurahan untuk terus berperan aktif da...
Metro05 November 2025 22:20
Sekda Sulsel Terima Tim Bank Dunia Bahas Pembiayaan Infrastruktur Daerah
Pedomanrakyat.com, Makassar – Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Jufri Rahman menerima kunjungan audiensi dari tim Bank Dunia (World Ba...
Daerah05 November 2025 21:39
Capaian UHC Pinrang Jadi Bukti Nyata Komitmen Pemerintah Daerah terhadap Kesehatan Warga
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Komitmen Pemerintah Kabupaten Pinrang dalam memastikan seluruh lapisan masyarakat mendapatkan layanan kesehatan yang ad...