Quick Count Pilkada Toraja Utara 2024: Dedy-Andrew Unggul 52,27 Persen

Nhico
Nhico

Kamis, 28 November 2024 11:43

Dedy-Andrew.(F-INT)
Dedy-Andrew.(F-INT)
Pedomanrakyat.com, Toraja Utara – Pasangan Pilkada Toraja Utara nomor urut 2, Frederik Victor Palimbong (Dedy-Andrew), unggul tipis dari pasangan nomor urut 1, Yohanis Bassang-Marthen Rante Tondok (Ombas-Marthen).

Hal ini berdasarkan data dikutip dari aplikasi AI (kecerdasan buatan) yang menarik dari data KPU.

Hingga pukul 09.30 Wita, data yang masuk mencapai 97,88 persen.

Berdasarkan data itu, pasangan nomor urut 1, Yohanis Bassang-Marthen Rante Tondok (Ombas-Marthen) mengumpulkan 61.098 suara (47,73 persen).

Adapun pasangan nomor urut 2, Frederik Victor Palimbong (Dedy-Andrew) mengoleksi 66.900 suara atau 52,27 persen.

Untuk diketahui, Daftar Pemilih Tetap (DPT) Toraja Utara untuk Pilkada 2024 sebanyak 181.030 orang.

 

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah28 November 2024 12:49
Pasangan Amanji Klaim Menang 42,13 Persen Real Count Internal Pilkada Lutra
Pedomanrakyat.com, Luwu Utara – Pasangan calon (Paslon) Bupati dan wakil Bupati Luwu Utara, Andi Abdullah Rahim-Jumail Mappile (Amanji), mengkla...
Daerah28 November 2024 11:17
Zadrak-Erianto Unggul 62 Persen di Pilkada Tana Toraja
Pedomanrakyat.com, Tana Toraja – Pasangan nomor urut 1, Zadrak Tombeg-Erianto Laso Paundanan unggul jauh dari pasangan nomor urut 2, Victor Datu...
Daerah28 November 2024 11:07
Unggul di Hitung Cepat, Chaidir Syam-Muetazim Sampaikan Pidato Kemenangan di Maros
Pedomanrakyat.com, Maros – Sejumlah simpatisan dan perwakilan partai memadati Alun-alun Bank Sulselbar Maros, Rabu malam, 27 September 2024. Ked...
Ekonomi28 November 2024 10:38
Ojol Tak Akan Dapat BBM Subsidi, Bahlil: Yang Berhak Kendaraan Berpelat Kuning!
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Pemerintah bakal merombak aturan subsidi bahan bakar minyak (BBM) dengan menerapkan skema baru yang menggabungkan s...