Resmi Gabung NasDem, Pratiwi Zainal Langsung Nyaleg di Dapil VII Sulsel Bone, Langsung Gaspol!

Muh Saddam
Muh Saddam

Rabu, 05 April 2023 15:07

Pengusaha Properti, Pratiwi Zainal Resmi Gabung NasDem, Siap Nyaleg di DPRD Sulsel Dapil VII.
Pengusaha Properti, Pratiwi Zainal Resmi Gabung NasDem, Siap Nyaleg di DPRD Sulsel Dapil VII.

Pedomanrakyat.com, Makassar – Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai NasDem Sulawesi Selatan, terus merekrut putra-putri terbaik yang ada di Sulsel.

Terbaru, salah satu Pengusaha Properti dan Tambang asli anak daerah Kabupaten Bone, Pratiwi Zainal, resmi bergabung dengan Partai NasDem.

Pengusaha Properti, Pratiwi Zainal Resmi Gabung NasDem, Siap Nyaleg di DPRD Sulsel Dapil VII.

Masuknya Pratiwi Zainal di Partai NasDem, ditandai dengan pemakaian jaz yang dilakukan oleh Ketua Bidang Pemenangan Pemilu Wilayah Sulawesi NasDem, Rachmat Gobel, di NasDem Tower, Rabu (5/4/2023).

Pada kesempatan itu, Rachmat Gobel yang sekaligus Wakil Ketua DPR RI ini didampingi oleh Sekretaris DPW NasDem Sulsel, Syaharuddin Alrif dan beberapa pengurus.

Masuknya Pratiwi Zainal ke Partai NasDem akan memperkuat basis di Daerah Pemilihan (Dapil) VII DPRD Sulsel meliputi Kabupaten Bone.

Ketua DPW Partai NasDem Sulsel, Rusdi Masse bersama Pengusaha Properti, Pratiwi Zainal yang Resmi Gabung NasDem.

Pasalnya, Partai NasDem Sulsel akan mempersiapkan Pratiwi Zainal sebagai Bakal Calon Anggota Legilatif atau Bacaleg DPRD Sulsel Dapil VII.

 Komentar

Berita Terbaru
Metro04 November 2025 22:31
Aliyah Mustika Ilham: dr. Abdul Azis Adalah Simbol Ketulusan dan Pengabdian
Pedomanrakyat.com, Gowa – Wakil Wali Kota Makassar Aliyah Mustika Ilham menghadiri ceramah dan doa bersama mengenang aktivis kemanusiaan sekalig...
Metro04 November 2025 21:29
Lepas Sambut Pangdam Hasanuddin, Wagub Fatmawati Tegaskan Sinergi Pemprov–TNI
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wakil Gubernur Sulawesi Selatan, Fatmawati Rusdi, menegaskan pentingnya sinergi yang solid antara Pemerintah Provi...
Daerah04 November 2025 20:30
Pemkab Luwu Timur Gandeng Briton Cambridge Kembangkan Sekolah dan BLK Bertaraf Internasional
Pedomanrakyat.com, Lutim – Pemerintah Kabupaten Luwu Timur (Pemkab Lutim) menandatangi Memorandum of Understanding (MoU) dengan Briton English E...
Daerah04 November 2025 19:26
Wabup Sinjai Mahyanto Tutup Kegiatan Local Digital Heroes 2025
Pedomanrakyat.com, Sinjai – Wakil Bupati Sinjai Andi Mahyanto Mazda secara resmi menutup kegiatan Local Digital Heroes Tahun 2025 untuk Sahabat ...