Ridwan Kamil Pajang Foto Jadul Zaman SMP, Netizen: Mukanya Lebih Muda Sekarang, Pasti Karena Skinecare

Editor
Editor

Rabu, 02 Desember 2020 18:27

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil

Pedoman Rakyat, Jabar – Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil kembali nostalgia.

Pria yang dekat panggilan Kang Emil ini mengenang masa-masa remaja kala menginjak bangku Sekolah Menengah Pertama (SMP).

Kang Emil, sapaan akrabnya berpose di belakang motuba –panggilan untuk mobil jadul yang sudah berumur tua.

“Zaman SMP. Zaman wajib hapal semua nama menteri kabinet, buku Lupus dan sinetron Return To Eden. Rambut mah udah gomplok dari dulunya. Tampangnya tuir-tuir mirip kepsek jika dibandingkan anak SMP zaman sekarang,” tulis Ridwan Kamil di akun instagram pribadinya seperti dilihat, Rabu (2/12/2020).

Di kolom komentar pun terlihat beberapa warganet mengomentari beragam. Mulai mobil yang dipakai background foto sampai raut mukanya.


“Mukanya lebih muda sekarang. Pasti gara-gara skinecare,” tambah akun @indahindah.

Namun, ada juga yang penasaran dengan pose tangan Kang Emil, yang berada di pinggang. Akun @kawendra, mengatakan, eta meh naon kang panangan di cangkeng? Komentar ini dicckan ke akun @ridwankamil.

Akun @novia.nnn mengatakan, pose tangannya pak dengan membubuhi emoticon menangis sekaligus tertawa. (adi)

 Komentar

Berita Terbaru
Ekonomi02 Januari 2025 21:37
Inflasi YoY Sulsel sebesar 1,23 Persen di Desember 2024, Tertinggi di Luwu Timur
Pedomanrakyat.com, Makassar – Badan Pusat Statistik atau BPS Provinsi Sulawesi Selatan, merilis perkembangan data inflasi pada Desember 2024, Ka...
Nasional02 Januari 2025 20:13
MK Hapus Ketentuan Presidential Threshold, Dinilai Langgar Moralitas dan Ketidakadilan
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Mahkamah Konstitusi menghapus ambang batas minimal persentase pengusulan pasangan calon presiden dan wakil presiden...
Metro02 Januari 2025 19:44
Pj Gubernur Prof Zudan Ingatkan Pentingnya Kualitas Produk Hukum Daerah
Pedomanrakyat.com, Makassar – Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Sulawesi Selatan, bersilaturahmi dengan Penjabat Gubernur Sul...
Metro02 Januari 2025 16:34
BMKG: Kaleidoskop Kegempaan Wilayah Sulawesi-Sekitarnya Selama 2024, Terjadi Sebanyak 4139 Kali
Pedomanrakyat.com, Makassar – Balai Besar Meteorologi, klimatologi dan Geofisika (BMKG) wilayah IV Makassar dengan Pusat Gempa Regional IV nya m...