Safari Ramadan Malam ke-20, Pemkab Pangkep Sasar Masjid Nurul Hidayah

Muh Saddam
Muh Saddam

Kamis, 20 Maret 2025 17:35

Pemkan Pangkep
Pemkan Pangkep

Pedomanrakyat.com, Pangkep – Pemkab Pangkep melaksanakan safari ramadan malam ke-20 di Masjid Nurul Hidayah, Kelurahan Kassi, Kecamatan Balocci
Rabu, (19/03/2025).

Safari ramadan malam ke-20, dihadiri wakil bupati Pangkep Abd Rahman Assagaf, didampingi Forkopimda, Kakan kemenang dan para kepala OPD

Wakil Bupati Pangkep, Rahman Assagaf menyampaikan kepada masyarakat untuk selalu menjaga Kamtibmas dan juga selalu waspada mengingat kondisi cuaca ekstrim beberapa hari terakhir.

“Setiap kesempatan, kami ingatkan karena kondisi cuaca ekstrem untuk kita selalu waspada dan berdoa semoga kita semua diberi keselematan dan kekuatan menjalankan ibadah puasa, ” katanya.

Wabup Rahman juga menyampaikan permohonan maaf dari bupati Pangkep Muhammad Yusran Lalogau yang tidak sempat hadir karena ada urusan yang tidak kalah pentingnya yang harus diselesaikan.

Wabup Rahman menyerahkan bantuan paket sembako dari dinas sosial Pangkep dan juga Al-Quran dari Baznas Pangkep untuk
Pengurus masjid Nurul Hidayah Kassi Tinambung.

 Komentar

Berita Terbaru
Metro26 April 2025 20:11
PKK Sulsel Pertemuan dengan PKK Kabupaten/Kota, Guna Samakan Persepsi Kepengurusan dan Program Kerja
Pedomanrakyat.com, Makassar – Tim Penggerak PKK Provinsi Sulawesi Selatan melaksanakan pertemuan tentang penyamaan persepsi pengurus bersama TP ...
Metro26 April 2025 20:07
Fatmawati Rusdi: Pemprov Sulsel Dukung Percepatan Pendirian Koperasi Desa Merah Putih di Semua Desa
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wakil Gubernur (Wagub) Sulawesi Selatan, Fatmawati Rusdi, menyatakan komitmennya pada pembentukan Koperasi Desa Merah ...
Metro26 April 2025 17:30
Pemkot-Muhammadiyah Perkuat Sinergi Bangun Makassar
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin mengajak Muhammadiyah Kota Makassar untuk terus memperkuat sinergi dalam mend...
Metro26 April 2025 14:23
Wagub Sulsel Fatmawati Rusdi Dorong Pemuda Kristen Jadi Agen Perdamaian dan Persatuan
Pedomanrakyat.com, Makassar – Lebih dari seribu pemuda-pemudi Kristen dari berbagai kelompok (denominasi) gereja se-Sulawesi Selatan berkumpul d...