Salut! Menko Perekonomian Percayakan Bank Sulselbar Pelaksana KUR Goes to Campus

Nhico
Nhico

Kamis, 07 April 2022 16:06

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto.(F-INT)
Menko Perekonomian Airlangga Hartarto.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Makassar – Kepercayaan pemerintah pusat terhadap PT Bank Sulselbar patut diacungi jempol. Hal ini menandakan kiprah Bank Sulselbar yang menjadi bagian penting dalam konteks pembangunan di Sulsel dan Sulbar, telah mendapat perhatian khusus dari pemerintah pusat.

Faktanya, Webinar Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian memercayakan kepada Bank Sulselbar melaksanakan webinar KUR Goes to Campus “Becoming A Successful Entrepreneur with Bank Sulselbar”

Langkah Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian menunjuk Bank Sulselbar untuk mengadakan Webinar Sosialiasi “ KUR Goes to Campus” untuk wilayah Sulawesi Selatan, tentunya didasari pertimbangan dimana Bank Suselbar telah maju pesat dan telah merambah bisnis perbankan ke luar Sulselbar.

Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian bekerja sama dengan Bank Sulselbar laksanakan program “ KUR Goes to Campus” untuk meningkatkan jiwa berwirausaha bagi mahasiswa.

Yang punya program ini, adalah Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian yang diselenggarakan di semua daerah.
Untuk di Sulsel, Bank Sulselbar yang ditunjuk dan diberi kepercayaan sebagai pelaksana.

 Komentar

Berita Terbaru
Metro04 November 2025 22:31
Aliyah Mustika Ilham: dr. Abdul Azis Adalah Simbol Ketulusan dan Pengabdian
Pedomanrakyat.com, Gowa – Wakil Wali Kota Makassar Aliyah Mustika Ilham menghadiri ceramah dan doa bersama mengenang aktivis kemanusiaan sekalig...
Metro04 November 2025 21:29
Lepas Sambut Pangdam Hasanuddin, Wagub Fatmawati Tegaskan Sinergi Pemprov–TNI
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wakil Gubernur Sulawesi Selatan, Fatmawati Rusdi, menegaskan pentingnya sinergi yang solid antara Pemerintah Provi...
Daerah04 November 2025 20:30
Pemkab Luwu Timur Gandeng Briton Cambridge Kembangkan Sekolah dan BLK Bertaraf Internasional
Pedomanrakyat.com, Lutim – Pemerintah Kabupaten Luwu Timur (Pemkab Lutim) menandatangi Memorandum of Understanding (MoU) dengan Briton English E...
Daerah04 November 2025 19:26
Wabup Sinjai Mahyanto Tutup Kegiatan Local Digital Heroes 2025
Pedomanrakyat.com, Sinjai – Wakil Bupati Sinjai Andi Mahyanto Mazda secara resmi menutup kegiatan Local Digital Heroes Tahun 2025 untuk Sahabat ...