Selebrasi Penuh Makna Kylian Mbappe: Aku Bertahan di PSG

Nhico
Nhico

Senin, 21 Agustus 2023 08:58

Kylian Mbappe.(F-INT)
Kylian Mbappe.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Prancis – Kylian Mbappe membuat selebrasi penuh makna saat membuat gol ke gawang Toulouse.

Penyerang Prancis itu menegaskan akan bertahan di Paris Saint-Germain musim ini.

Mbappe dimainkan dari bench saat PSG jumpa Toulouse, pada pekan kedua Ligue 1 Prancis, Minggu (20/8/2023) dini hari WIB. Pemain 24 tahun itu langsung menyumbang gol pada penampilan perdananya di Liga Prancis musim 2023/2024.

Usai membuat gol, Mbappe langsung merayakannya dengan girang. Ia melompati papan iklan, dan menurut Daily Mail, sambil berteriak.

Teriakannya adalah,” Aku bertahan di sini. Aku bertahan di sini,” kata Mbappe.

 Komentar

Berita Terbaru
Metro04 November 2025 22:31
Aliyah Mustika Ilham: dr. Abdul Azis Adalah Simbol Ketulusan dan Pengabdian
Pedomanrakyat.com, Gowa – Wakil Wali Kota Makassar Aliyah Mustika Ilham menghadiri ceramah dan doa bersama mengenang aktivis kemanusiaan sekalig...
Metro04 November 2025 21:29
Lepas Sambut Pangdam Hasanuddin, Wagub Fatmawati Tegaskan Sinergi Pemprov–TNI
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wakil Gubernur Sulawesi Selatan, Fatmawati Rusdi, menegaskan pentingnya sinergi yang solid antara Pemerintah Provi...
Daerah04 November 2025 20:30
Pemkab Luwu Timur Gandeng Briton Cambridge Kembangkan Sekolah dan BLK Bertaraf Internasional
Pedomanrakyat.com, Lutim – Pemerintah Kabupaten Luwu Timur (Pemkab Lutim) menandatangi Memorandum of Understanding (MoU) dengan Briton English E...
Daerah04 November 2025 19:26
Wabup Sinjai Mahyanto Tutup Kegiatan Local Digital Heroes 2025
Pedomanrakyat.com, Sinjai – Wakil Bupati Sinjai Andi Mahyanto Mazda secara resmi menutup kegiatan Local Digital Heroes Tahun 2025 untuk Sahabat ...