Sesuai Arahan Wali Kota Makassar, Bapenda Buka Layanan Pembayaran Pajak di Konter

Muh Saddam
Muh Saddam

Selasa, 04 Juli 2023 16:35

Foto: Int
Foto: Int

Pedomanrakyat.com, Makassar – Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan “Danny” Pomanto beberapa waktu lalu resmi merevitalisasi Kontainer Makassar Recover menjadi Kontainer Terpadu Makassar (Konter).

Nantinya Kontainer Terpadu ini akan dialihfungsikan menjadi pusat perbantuan pelayanan publik. Hal tersebut dalam rangka mempermuda masyarakat Makassar.

Seperti yang akan dilakukan Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kota Makassar. Kedepanny Bapenda akan membuka layanan pembayaran PBB di Kontainer Terpadu.

Kepala UPT PBB, Indirwan Dermayasair mengimbau, agar pembayaran tunai dipegang penuh oleh Bank Sulselbar serta mengarahkan penggunaan aplikasi Pakinta terkait pembayaran PBB.

Ia jiga mengharapkan, kebijakan ini mampu meningkatkan aksesibilitas terhadap pelayanan sipil untuk semua masyarakat.

“Sehingga setiap kelurahan dapat melakukan implementasi teknis, termasuk pemberitahuan waktu mulai dan durasi setiap layanan,” kuncinya, Selasa (4/7/2023).

 Komentar

Berita Terbaru
Artikel25 November 2024 22:49
Rezki Lutfi Luangkan Waktu Ziarah ke Makam Almarhumah Ibunda Tercinta di Masa Tenang
Pedomanrakyat.com, Gowa – Dua hari menjelang hari pencoblosan Pilwalkot Makassar pada 27 November 2024, Rezki Mulfiati Lutfi meluangkan waktu un...
Metro25 November 2024 22:43
Pastikan Kelancaran Pilkada Serentak, Komisi E DPRD Sulsel Kunjungi KPU Gowa dan Takalar
Pedomanrakyat.com, Makassar – Anggota Komisi E DPRD Sulawesi Selatan, H Mahmud melakukan kunjungan kerja ke Kantor Komisi Pemilihan Umum Daerah ...
Olahraga25 November 2024 20:40
7 Pemain Abroad Hiasi Skuad Timnas Indonesia untuk Piala AFF, Ini Daftarnya
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Shin Tae-yong sudah memutuskan daftar pemain Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2024. Total, ada 33 nama yang dirilis...
International25 November 2024 20:34
Daftar 124 Negara yang Wajib Tangkap Netanyahu dan Gallant
Pedomanrakyat.com, Israel – Sebanyak 124 negara wajib menangkap Perdana Menteri atau PM Israel Netanyahu setelah Pengadilan Kriminal Internasion...