Update Dukcapil Makassar, Penerimaan Pembuatan KIA Capai 2464

Muh Saddam
Muh Saddam

Senin, 30 Oktober 2023 10:00

Update Dukcapil Makassar, Penerimaan Pembuatan KIA Capai 2464

Pedomanrakyat.com, Makassar – Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kota Makassar kembali memaksimalkan pelayanan administrasi, Senin (30/10/2023).

Selain itu, Disdukcapil Makasar juga menyajikan updated informasi terkait jumlah pengurusan Dokumen Kependudukan dan pencatatan sipil untuk warga.

Dari data yang diupdate Disdukcapil Makassar tanggal 23 hingga 29 Oktober 2023. Dukcapil telah menerima dan melayani ribuan dokumen dari masyarakat

Seperti, Aktivasi Identitas Kependudukan digital atau IKD sebanyak 930, Kartu Identitas Anak (KIA) 2464, Pindah Keluar 576, Pindah Masuk 503, Akta Kelahiran 728, dan Akta Kematian 168.

Sekadar tahu, data yang diperoleh ini berasal dari seluruh Kecamatan yang ada di Kota Makassar.

 Komentar

Berita Terbaru
Nasional21 November 2024 23:38
Daftar Lengkap 5 Pimpinan KPK dan Dewas Terpilih Periode 2024-2029
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Usai merampungkan uji kelayanan dan kepatutan (fit and proper test) terhadap calon pimpinan (capim) dan calon anggo...
Politik21 November 2024 22:54
Pakai Baret Oranye, Anies Hadir di Apel Siaga Pramono-Rano, Acungkan 3 Jari-Beri 3 Pesan
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Eks Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, hadir dalam kampanye cagub Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung-Rano Karno...
International21 November 2024 22:43
Pengadilan Kriminal Internasional Terbitkan Surat Perintah Penangkapan Netanyahu dan Yoav Gallant!
Pedomanrakyat.com, Israel – Pengadilan Kriminal Internasional atau International Criminal Court (ICC) mengeluarkan surat perintah penangkapan un...
Nasional21 November 2024 22:18
Gugatan Perdata Rp 5 Triliun, Jokowi Tunjuk Kuasa Hukum untuk Lawan Kubu Rizieq Shihab
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Presiden ke-7 Indonesia Joko Widodo atau Jokowi resmi menunjuk tim kuasa hukum yang mewakili dirinya dalam persidangan ...