Camat Ujung Pandang Syahrial Syamsuri Hadiri Peringatan HKG-PKK

Muh Saddam
Muh Saddam

Jumat, 01 Juli 2022 19:49

Ketua TP PKK Kecamatan Ujung Pandang Andi Khadija Fira Artilia J. Rifai
Ketua TP PKK Kecamatan Ujung Pandang Andi Khadija Fira Artilia J. Rifai

Pedomanrakyat.com, Makassar – Ketua TP PKK Kecamatan Ujung Pandang Andi Khadija Fira Artilia J. Rifai, bersama Camat Ujung Pandang Syahrial Syamsuri hadiri Peringatan Hari Kesatuan Gerak PKK (HKG-PKK) Kota Makassar Ke-50 Tahun 2022 yang dilaksanakan di UpperHills Convention Hall Jl. Metro Tj. Bunga, Kamis (30/06/2022).

Kegiatan tersebut turut dihadiri Wali Kota Makassar Ir. H. Mohammad Ramdhan, Ketua TP PKK Kota Makassar Indira Yusuf Ismail, Ketua TP PKK Provinsi Sul-Sel, Wakil Ketua DPRD Kota Makassar, Kepala SKPD, Ketua TP PKK Kecamatan dan Kelurahan dan Kader PKK se-Kota Makassar.

Wali Kota Makassar dalam sambutannya 50 Tahun gerakan PKK memberikan manfaat dan turut mensukseskan program-program Pemerintah Kota Makassar serta mengajak seluruh Kader PKK untuk turut mengambil peran dalam mensukseksakan program 1000 lorong wisata.

Peringatan Hari Kesatuan Gerak PKK (HKG-PKK) Kota Makassar Ke-50 Tahun 2022 ini, TP PKK Kec. Ujung Pandang menerima penyerahan sebuah leptop untuk tim pengelola data Dasawisma yang ada di kecamatan.

Hadir pula ibu wakil ketua TP. PKK Kec. Ujung Pandang Rini Puspita bersama Sekcam Ujung Pandang.

 Komentar

Berita Terbaru
Olahraga14 Maret 2025 23:37
Erick Thohir: Joey, Dean, dan Emil Siap Berikan yang Terbaik Bagi Indonesia
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Ketua Umum PSSI, Erick Thohir menyatakan bahwa PSSI telah resmi menerima surat Eligibility to Play for Representati...
Daerah14 Maret 2025 23:13
Bupati Pinrang Ajak Masyarakat Bersatu-Doakan Kelancaran Program Pembangunan
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Bupati Pinrang, H. A. Irwan Hamid, S.Sos., bersama masyarakat Karangan Barat, Kelurahan Padaidi, Kecamatan Mattiro Bulu...
Nasional14 Maret 2025 22:34
Legislator NasDem Teguh Iswara Ingatkan Kesiapsiagaan Infrastruktur Hadapi Mudik Lebaran
Pedomanrakyat.com, Bandung – Anggota Komisi V DPR RI Teguh Iswara Suardi menyoroti aspek krusial untuk memastikan kelancaran dan keamanan perjal...
Daerah14 Maret 2025 22:10
Irwan Bachri Syam Soroti Desain Atap Islamic Center Lutim, Instruksikan Perbaikan
Pedomanrakyat.com, Lutim – Bupati Luwu Timur, H. Irwan Bachri Syam, Jumat (14/03/2025), meninjau langsung perkembangan pembangunan Islamic Cente...