Cegah Tawuran, Camat Ujung Tanah Pimpin Kegiatan Ikrar Perdamaian Antara Warga

Editor
Editor

Senin, 11 April 2022 19:54

Cegah Tawuran, Camat Ujung Tanah Pimpin Kegiatan Ikrar Perdamaian Antara Warga

Pedomanrakyat.com, Makassar – Upaya mengantisipasi terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan, termasuk kasus adanya keributan maupun tawuran, Camat Ujung Tanah Ibrahim Chaidar Said memimpin langsung kegiatan ikrar perdamaian antara warga dari Cambaya, Barukang, Sabutung dan Kokoa di Aula Kecamatan Ujung Tanah, Senin 11 April 2022.

Pertemuan ini disaksikan beberapa tokoh masyarakat, Camat Ujung Tanah, Kapolsek 07 UT, Danramil 01 UT, Kasat Intel Polres Pelabuhan, Binmas, Bainsa, Lurah Pattingalloang Baru, Lurah Gusung, Lurah Panampu, Tokoh Masyarakat dari kubu yang berdamai.

Kegiatan perdamaian ini di fasilitasi oleh pemerintah kecamatan dan tripika, Kelompok yang berjanji untuk berdamai dan telah mengucapkan ikrar dan saling berangkulan berpelukan dalam suasana penuh keakraban dan kedamaian.

 Komentar

Berita Terbaru
Politik22 November 2024 22:18
Lawan ‘Halangi’ Dua Truk Mogok, Puluhan Ribu Warga Pinrang Tetap Setia Hadiri Kampanye Irwan-Sudirman, Panik Yah
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Pasangan calon atau Paslon Bupati dan wakil Bupati Pinrang, Andi Irwan Hamid-Sudirman Bungi, menggelar kampanye akb...
Politik22 November 2024 20:47
Dihadapan Puluhan Ribu Masyarakat, Irwan-Sudirman Komitmen Perjuangkan Kemajuan Pinrang
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Puluhan Ribu masyarakat banjiri kampanya Akbar pasangan calon atau Paslon Bupati dan wakil Bupati Kabupaten Pinrnag...
Politik22 November 2024 19:42
Dari Warkop Hingga Kolong Rumah, RMS Keliling Enrekang Demi Kampanyekan Andalan Hati dan Ucu-Iwan
Pedomanrakyat.com, ENREKANG – Tahapan pemungutan suara Pilkada serentak 2024 yang jatuh pada 27 November mendatang tinggal menghitung hari. Disi...
Artikel22 November 2024 19:15
Sejak Indonesia Merdeka, Mobil Akhirnya Tembus ke Desa Kariango Setelah Ditangani di Era Andi Sudirman
Pedomanrakyat.com, PINRANG – Warga Pinrang merasakan langsung manfaat atas pembangunan jalan dan jembatan yang menghubungkan Desa Letta dan Desa...