Pedomanrakyat.com, Jakarta – Usai merampungkan uji kelayanan dan kepatutan (fit and proper test) terhadap calon pimpinan (capim) dan calon anggota Dewan Pengawas (Dewas) KPK, Komisi III DPR RI langsung melakukan voting atau pemungutan suara untuk memilih lima pimpinan KPK dan lima anggota Dewas KPK dii ruang Komisi III, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (21/11/2024).
Adapun rapat pleno ini dipimpin Ketua Komisi III DPR RI Habiburokhman.
Berikut lima pimpinan KPK terpilih periode 2024-2029:
Baca Juga :
1. Setyo Budiyanto, 46 suara
2. Fitroh Rohcahyanto, 48 suara
3. Ibnu Basuki Widodo, 33 suara
4. Johanis Tanak, 48 suara
5. Agus Joko Pramono, 39 suara
Berikut lima anggota Dewas KPK periode 2024-2029 terpilih:
1.Wisnu Baroto, 43 suara
2.Benny Jozua Mamoto, 46 suara
3.Gusrizal, 40 suara
4.Sumpeno, 40 suara
5.Chisca Mirawati, 46 suara
Komentar